Search for collections on Universitas Islam Negeri Sultan Syarif Kasim Riau Repository

HUBUNGAN ANTARA DUKUNGAN SOSIAL DAN TINGKAT KECEMASAN PADA MAHASISWA YANG MENJALANI KULIAH DARING

SRI WULANDARI, - (2021) HUBUNGAN ANTARA DUKUNGAN SOSIAL DAN TINGKAT KECEMASAN PADA MAHASISWA YANG MENJALANI KULIAH DARING. Skripsi thesis, UNIVERSITAS ISLAM NEGERI SULTAN SYARIF KASIM RIAU.

[img]
Preview
Text
SKRIPSI TANPA BAB IV WT.pdf

Download (4MB) | Preview
[img] Text (BAB IV)
BAB IV PENELITIAN DAN PEMBAHASAN WT.pdf - Published Version
Restricted to Repository staff only

Download (630kB)

Abstract

SRI WULANDARI (2021):HUBUNGAN ANTARA DUKUNGAN SOSIAL DAN TINGKAT KECEMASAN PADA MAHASISWA YANG MENJALANI KULIAH DARING SEJUMLAH PENELITIAN MENUNJUKKAN BAHWA SISTEM PEMBELAJARAN SECARA DARING DAPAT MENGAKIBATKAN TEKANAN PSIKOLOGIS BAGI MAHASISWA SALAH SATUNYA KECEMASAN, SEHINGGA PERLU ADANYA DUKUNGAN DARI LINGKUNGAN SEKITARNYA. PENELITIAN INI BERTUJUAN UNTUK MENGETAHUI APAKAH TERDAPAT HUBUNGAN ANTARA DUKUNGAN SOSIAL DAN TINGKAT KECEMASAN PADA MAHASISWA YANG MENJALANI KULIAH DARING. POPULASI DALAM PENELITIAN INI IALAH SELURUH MAHASISWA AKTIF FAKULTAS PSIKOLOGI UIN SUSKA RIAU YANG BERJUMLAH 674 ORANG DENGAN JUMLAH SAMPEL 168 MAHASISWA. TEKNIK PENGAMBILAN SAMPEL MENGGUNAKAN PROPORTIONATE STRATIFIED RANDOM SAMPLING. PENGUMPULAN DATA MENGGUNAKAN SKALA YANG DIBUAT SENDIRI OLEH PENELITI DENGAN MENGACU PADA TEORI KECEMASAN NEVID, RATHUS & GREENE (2014) DAN TEORI DUKUNGAN SOSIAL OLEH WEISS (1974, DALAM CUTRONA DKK, 1994). ADAPUN ANALISIS DATA MENGGUNAKAN TEKNIK ANALISIS KORELASI PERSON PRODUCT MOMENT. HASIL PENELITIAN INI MENUNJUKKAN ADANYA HUBUNGAN NEGATIF (R = -0,412) YANG SIGNIFIKAN (P = 0,000 < 0,05) ANTARA DUKUNGAN SOSIAL DAN TINGKAT KECEMASAN MAHASISWA YANG MENJALANI KULIAH DARING. HAL INI MENUNJUKKAN BAHWA SEMAKIN TINGGI DUKUNGAN SOSIAL MAKA AKAN SEMAKIN RENDAH TINGKAT KECEMASAN PADA MAHASISWA YANG MENJALANI KULIAH DARING DAN BEGITU PUN SEBALIKNYA. SEHINGGA BAGI MAHASISWA YANG MENGALAMI KECEMASAN TERKAIT KULIAH DARING, DISARANKAN UNTUK DAPAT MENINGKATKAN DUKUNGAN SOSIALNYA. KATA KUNCI: KECEMASAN; DUKUNGAN SOSIAL; KULIAH DARING, MAHASISWA

Item Type: Thesis (Skripsi)
Subjects: 100 Filsafat dan Psikologi > 150 Psikologi
Divisions: Fakultas Psikologi > Psikologi
Depositing User: fpsi -
Date Deposited: 16 Aug 2021 04:06
Last Modified: 16 Aug 2021 04:06
URI: http://repository.uin-suska.ac.id/id/eprint/54810

Actions (login required)

View Item View Item