Search for collections on Universitas Islam Negeri Sultan Syarif Kasim Riau Repository

SISTEM PAKAR PENDETEKSI PENYAKIT GANGGUAN GIZI PADA TUBUH MANUSIA MENGGUNAKAN METODE CERTAINTY FACTOR BESERTA REKOMENDASINYA

Ihsan Yuliandri (2014) SISTEM PAKAR PENDETEKSI PENYAKIT GANGGUAN GIZI PADA TUBUH MANUSIA MENGGUNAKAN METODE CERTAINTY FACTOR BESERTA REKOMENDASINYA. Skripsi thesis, Universitas Islam Negeri Sultan Syarif Kasim Riau.

[img]
Preview
Text
fm.pdf

Download (105kB) | Preview
[img]
Preview
Text
BAB I.pdf

Download (37kB) | Preview
[img]
Preview
Text
BAB II.pdf

Download (68kB) | Preview
[img]
Preview
Text
BAB III.pdf

Download (16kB) | Preview
[img]
Preview
Text
BAB IV.pdf

Download (4MB) | Preview
[img] Text
BAB V.pdf
Restricted to Registered users only

Download (157kB)
[img]
Preview
Text
BAB VI.pdf

Download (10kB) | Preview
[img]
Preview
Text
em.pdf

Download (12kB) | Preview

Abstract

Menjaga kesehatan tubuh adalah kunci dari menjaga produktivitas dalam beraktifitas sehari- hari. Untuk menjaga kesehatan tubuh dapat dilakukan dengan mengkonsumsi makanan yang bergizi dengan porsi yang sesuai. Pola makan yang tidak baik dapat menimbulkan berbagai penyakit seperti hipertensi, jantung, obesitas, penurunan daya tahan tubuh, gula darah, marasmus, dan kwarshiorkor. Namun faktanya, tidak banyak orang yang terlalu mempedulikan hal ini. Dalam penelitian ini dikembangkan sistem pakar untuk mendiagnosa penyakit akibat gangguan gizi dengan menggunakan metode Certainty Factor beserta rekomendasi gizinya. Sistem ini akan mengelompokkan pengguna berdasarkan kategori Indeks Masa Tubuh (IMT), yakni kategori kurus, normal dan gemuk. Pengelompokkan ini dikarenakan tiap kategori IMT memiliki kemungkinan penyakit yang diderita berbeda. Sistem pakar dibangun menggunakan bahasa pemrograman Visual Basic 2010 dengan database MySQL. Sistem ini bekerja dengan melakukan diagnosa berdasarkan gejala gejala penyakit yang dirasakan oleh pengguna, lalu melakukan perhitungan berdasarkan nilai Certainty Factor dari masing - masing gejala yang ada. Pengujian sistem yang dilakukan yakni pengujian perbandingan hasil perhitungan manual dengan sistem, pengujian user acceptance test, dan pengujian perbandingan analisa sistem dengan pakar. Berdasarkan pengujian pertama menunjukkan hasil perhitungan sama. Sedangkan hasil pengujian kedua dan ketiga menunjukkan bahwa sistem layak digunakan, dengan tingkat akurasi hingga 90% dimana persentase hasil analisa sistem 4,62% lebih tinggi. Kata Kunci : Certainty Factor, MySQL, Penyakit Gizi, Sistem Pakar, VB.NET

Item Type: Thesis (Skripsi)
Subjects: 000 Karya Umum > 004 Pemrosesan Data, Ilmu Komputer, Teknik Informatika
Divisions: Fakultas Sains dan Teknologi > Teknik Informatika
Depositing User: eva sartika
Date Deposited: 25 Apr 2016 18:20
Last Modified: 25 Apr 2016 18:20
URI: http://repository.uin-suska.ac.id/id/eprint/3641

Actions (login required)

View Item View Item