Search for collections on Universitas Islam Negeri Sultan Syarif Kasim Riau Repository

EFEKTIFITAS KOMUNIKASI DISDUKCAPIL DALAMMENSOSIALISASIKAN e-KTP PADA MASYARAKAT KABUPATEN KEPUALAUAN MERANTI

SITI SARGIMAH (2017) EFEKTIFITAS KOMUNIKASI DISDUKCAPIL DALAMMENSOSIALISASIKAN e-KTP PADA MASYARAKAT KABUPATEN KEPUALAUAN MERANTI. Skripsi thesis, Universitas Islam Negeri Sultan Syarif Kasim Riau.

[img]
Preview
Text
1. COVER.pdf

Download (365kB) | Preview
[img]
Preview
Text
2. PENGESAHAN.pdf

Download (705kB) | Preview
[img]
Preview
Text
3. ABSTRAK.pdf

Download (490kB) | Preview
[img]
Preview
Text
4. KATA PENGANTAR.pdf

Download (530kB) | Preview
[img]
Preview
Text
5. DAFTAR ISI.pdf

Download (339kB) | Preview
[img]
Preview
Text
6. BAB I.pdf

Download (483kB) | Preview
[img]
Preview
Text
7. BAB II.pdf

Download (688kB) | Preview
[img]
Preview
Text
8. BAB III.pdf

Download (537kB) | Preview
[img]
Preview
Text
9. BAB IV.pdf

Download (723kB) | Preview
[img] Text
10. BAB V.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (583kB)
[img]
Preview
Text
11. BAB VI.pdf

Download (334kB) | Preview
[img]
Preview
Text
12. DAFTAR PUSTAKA.pdf

Download (401kB) | Preview

Abstract

Penelitian ini didasari atas fenomena kurangnya pemahaman masyarakat Kabupaten Meranti mengenai program e-KTP yang dilakukan Disdukcapil Kabupaten Meranti. Hal tersebut dikarenakan komunikasi dalam mensosialisasikan e-KTP Disdukcapil tidak sepenuhnya dimengerti oleh masyarakat Kabupaten Meranti. Dengan demikian, hubungan komunikasi antara pihak Disdukcapil dan masyarakat kurang terjalin secara baik. Berdasarkan hal tersebut penelitian ini bertujuan untuk mengetahui efektifitas komunikasi Disdukcapil dalam mensosialisasikan program e-KTP dengan cara mengukur pengetahuan dan pemahaman objek dalam mensosialisasikan program e-KTP di Kabupaten Meranti. Kerangka teori yang digunakan adalah teori S-O-R (Stimulus,Organism, Respon). S-O-R ini berupa objek meterial dari pisikologi dan ilmu komunikasi adalah sama yaitu manusia yang jiwa nya meliputi sebuah komponen yaitu , format, nuansa, konteks, waktu, pengulangan, dan feed back. Penelitian ini menggunakan metode deskriptif kuantitatif dengan menggunakan teknik angket yang disebarkan pada sampel penelitian yang berjumlah 98 sampel ,dalam penelitian ini jumlah sample yang diperoleh adalah menggunakan rumus slovin . Berdasarkan hasil penelitian ini dapat disimpulkan bahwa program mensosialisasikan e-KTP di Kabupaten meranti sebesar 51,7% dengan menggunakan teknik analisis deskriptif persentase berjalan cukup efektif karena dia berada pada reng kategori 41-60% namun ada beberapa hal yang perlu diperhatikan terutama mengenai konten mensosialisasikan e-KTP yang seharusnya masyarakat lebih mudah memahami penjelasan yang mendalam mengenai cara yang dilakukan oleh badan Disdukcapil Meranti yang mereka sosialisasikan kepada masyarakat tersebut. Kata Kunci: Efektifitas, Sosialisasi, e-KTP

Item Type: Thesis (Skripsi)
Subjects: 300 Ilmu Sosial > 302 Interaksi Sosial, Hubungan Antarpersonal > 302.2 Komunikasi
Divisions: Fakultas Dakwah dan Komunikasi > Ilmu Komunikasi
Depositing User: Ms. Eva Susilawati
Date Deposited: 20 Sep 2019 08:15
Last Modified: 20 Sep 2019 08:15
URI: http://repository.uin-suska.ac.id/id/eprint/20497

Actions (login required)

View Item View Item