Search for collections on Universitas Islam Negeri Sultan Syarif Kasim Riau Repository

DESAIN DAN UJI COBA MEDIA PEMBELAJARAN BERBASIS WEBSITE PADA MATERI ASAM BASA

ANAS ILHAM (2018) DESAIN DAN UJI COBA MEDIA PEMBELAJARAN BERBASIS WEBSITE PADA MATERI ASAM BASA. Skripsi thesis, Universitas Islam Negeri Sultan Syarif Kasim Riau.

[img]
Preview
Text
1. COVER_2018469PK.pdf

Download (307kB) | Preview
[img]
Preview
Text
2. PENGESAHAN_2018469PK.pdf

Download (485kB) | Preview
[img]
Preview
Text
3. ABSTRAK_2018469PK.pdf

Download (370kB) | Preview
[img]
Preview
Text
4. PENGHARGAAN_2018469PK.pdf

Download (342kB) | Preview
[img]
Preview
Text
5. DAFTAR ISI_2018469PK.pdf

Download (327kB) | Preview
[img]
Preview
Text
6. BAB I_2018469PK.pdf

Download (639kB) | Preview
[img]
Preview
Text
7. BAB II_2018469PK.pdf

Download (732kB) | Preview
[img]
Preview
Text
8. BAB IIII_2018469PK.pdf

Download (537kB) | Preview
[img] Text
9. BAB IV_2018469PK.pdf
Restricted to Registered users only

Download (723kB)
[img]
Preview
Text
10. BAB V_2018469PK.pdf

Download (293kB) | Preview
[img]
Preview
Text
11. DAFTAR PUSTAKA_2018469PK.pdf

Download (347kB) | Preview

Abstract

Penelitian ini dilatarbelakangi berdasarkan hasil angket 51% siswa SMA Negeri 8 menanggap bahwa pelajaran kimia merupakan mata pelajaran yang sulit dan minimnya pemanfaatan website pada pendidikan. Tujuan penelitian ini adalah (1) menghasilkan media pembelajaran kimia berbasis website, (2) mengetahui tingkat kevalidan dan kepraktisan media pembelajaran kimia berbasis website pada materi asam basa di SMA Negeri 8 Pekanbaru. Metode yang digunakan dalam penelitian ini adalah pendekatan Research and Develpoment (R&D) . Langkah dalam penelitian adalah melalui model Borg & Gall yang dibatasi sampai tahapan kelima yaitu merevisi hasil uji coba. Hasil nilai rata-rata validasi media oleh ahli materi dan ahli media sebesar 89,58% yang dinyatakan sangat valid. Pada hasil uji kepraktisan yang dilakukan kepada 5 orang guru kimia adalah 86,66% yang menunjukan bahwa media kimia berbasis website sangat praktis digunakan untuk memfasilitasi proses belajar mengajar di SMA Negeri 8 Pekanbaru. Pada hasil uji coba kepada 35 siswa untuk mengetahui respon siswa terhadap media kimia berbasis website adalah 76,59% yang menunjukan bahwa media termasuk kedalam kategori baik dan layak untuk digunakan. Kata Kunci: Media Pembelajaran, Website, Asam Basa, Borg and Gall

Item Type: Thesis (Skripsi)
Subjects: 300 Ilmu Sosial > 370 Pendidikan > 371 Institusi Pendidikan, Sekolah dan Aktifitasnya > 371.3 Metode Belajar Mengajar, Kegiatan Belajar Mengajar
Divisions: Fakultas Tarbiyah dan Keguruan > Pendidikan Kimia
Depositing User: Ms. Hidayani
Date Deposited: 26 Apr 2019 07:36
Last Modified: 26 Apr 2019 07:36
URI: http://repository.uin-suska.ac.id/id/eprint/12910

Actions (login required)

View Item View Item