Search for collections on Universitas Islam Negeri Sultan Syarif Kasim Riau Repository

PENGARUH PROFESIONALISME, LOCUS OF CONTROL INTERNAL, LOCUS OF CONTROL EKSTERNAL, BUDAYA ORGANISASI, DAN KOMITMEN ORGANISASI TERHADAP KINERJA AUDITOR (STUDI EMPIRIS PADA KANTOR AKUNTAN PUBLIK DI JAKARTA SELATAN)

NURFA MUR HIDAYATI, - (2021) PENGARUH PROFESIONALISME, LOCUS OF CONTROL INTERNAL, LOCUS OF CONTROL EKSTERNAL, BUDAYA ORGANISASI, DAN KOMITMEN ORGANISASI TERHADAP KINERJA AUDITOR (STUDI EMPIRIS PADA KANTOR AKUNTAN PUBLIK DI JAKARTA SELATAN). Skripsi thesis, UNIVERSITAS ISLAM NEGERI SULTAN SYARIF KASIM RIAU.

[img]
Preview
Text
gabungan tanpa bab IV.pdf

Download (3MB) | Preview
[img] Text (BAB IV)
Hasil Penelitian BAB IV.pdf - Published Version
Restricted to Repository staff only

Download (748kB)

Abstract

ABSTRAK PENGARUH PROFESIONALISME, LOCUS OF CONTROL INTERNAL, LOCUS OF CONTROL EKSTERNAL, BUDAYA ORGANISASI, DAN KOMITMEN ORGANISASI TERHADAP KINERJA AUDITOR (Studi Empiris pada Kantor Akuntan Publik di Jakarta Selatan) OLEH : NURFA MUR HIDAYATI 11773201868 Penelitian ini menganalisis pengaruh profesionalisme, locus of control internal, locus of control ekstenal, budaya organisasi, dan komitmen organisasi terhadap kinerja auditor. Jenis penelitian yang digunakan adalah kuantitatif. Sampel dalam penelitian ini yaitu supervisor dan auditor senior. Teknik pengambilan sampel dalam penelitian ini menggunakan purposive sampling. Teknik pengumpulan data dengan menggunakan kuesioner online (google form). Data diperoleh dengan menyebarkan kuesioner kepada auditor yang bekerja pada Kantor Akuntan Publik di kota Jakarta Selatan. Kuesioner yang diterima sebanyak 106 buah, sedangkan kuesioner dapat diolah sebanyak 33 buah. Penelitian ini diuji dengan analisis regresi berganda menggunakan program SPSS versi 26. Hasil penelitian menunjukkan bahwa profesionalisme, locus of control internal, locus of control eksternal, budaya organisasi dan komitmen organisasi berpengaruh terhadap kinerja auditor. Kata Kunci : Profesionalisme, Locus of Control Internal, Locus of Control Eksternal, Budaya Organisasi, Komitmen Organisasi, dan Kinerja Auditor.

Item Type: Thesis (Skripsi)
Subjects: 600 Teknologi dan Ilmu-ilmu Terapan > 650 Bisnis > 657 Akuntansi
000 Karya Umum
Divisions: Fakultas Ekonomi dan Ilmu Sosial > Akuntansi
Depositing User: fekon -
Date Deposited: 24 Jan 2022 04:25
Last Modified: 24 Jan 2022 04:26
URI: http://repository.uin-suska.ac.id/id/eprint/58194

Actions (login required)

View Item View Item