Search for collections on Universitas Islam Negeri Sultan Syarif Kasim Riau Repository

HUBUNGAN KELEKATAN DENGAN KEMANDIRIAN SISWA SMP NEGERI 8 YANG TINGGAL DENGAN ORANG TUA DI PEKANBARU

SUSI KUSUMAWANTI (2017) HUBUNGAN KELEKATAN DENGAN KEMANDIRIAN SISWA SMP NEGERI 8 YANG TINGGAL DENGAN ORANG TUA DI PEKANBARU. Skripsi thesis, Universitas Islam Negeri Sultan Syarif Kasim Riau.

[img]
Preview
Text
1. COVER.pdf

Download (184kB) | Preview
[img]
Preview
Text
2. PENGESAHAN.pdf

Download (160kB) | Preview
[img]
Preview
Text
3. ABSTRAK.pdf

Download (170kB) | Preview
[img]
Preview
Text
4. KATA PENGANTAR.pdf

Download (268kB) | Preview
[img]
Preview
Text
5. DAFTAR ISI.pdf

Download (100kB) | Preview
[img]
Preview
Text
6. BAB I.pdf

Download (320kB) | Preview
[img]
Preview
Text
7. BAB II.pdf

Download (554kB) | Preview
[img]
Preview
Text
8. BAB III.pdf

Download (430kB) | Preview
[img] Text
9. BAB IV.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (195kB)
[img]
Preview
Text
10. BAB V.pdf

Download (97kB) | Preview
[img]
Preview
Text
11. DAFTAR PUSTAKA.pdf

Download (181kB) | Preview

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui hubungan antara kemandirian dan kelekatan siswa di Sekolah Menengah Pertama Negeri 8 yang tinggal dengan orang tua. Populasi dalam penelitian ini adalah Siswa SMP Negeri 8 pekanbaru yang dikategorikan sebagai remaja awal. Sampel pada penelitian ini sebanyak 113 siswa dengan menggunakan teknik incidental sampling. Pengumpulan data dilakukan dengan menggunakan skala Kemandirian dan skala Kelekatan. Metode analisa data yang digunakan dalam penelitian ini menggunakan fasilitas program SPSS versi 16 for windows untuk menguji apakah terdapat hubungan antara kemandirian dengan kelekatan terhadap orang pada siswa Sekolah Menengah Pertama (SMP) Negeri 8 yang tinggal orang tua. Berdasarkan hasil analisa data dengan korelasi product moment sebesar 0,327 dengan taraf signifikan sebesar 0.000 (p<0,001), artinya terdapat hubungan positif antara kelekatan dan kemandirian siswa SMP Negeri 8 yang tinggal dengan orang tua di Pekanbaru. Artinya semakin tinggi kelekatan siswa maka semakin tinggi pula kemandirian yang dimiliki. Kata Kunci : Kelekatan, Kemandirian

Item Type: Thesis (Skripsi)
Subjects: 300 Ilmu Sosial
Divisions: Fakultas Psikologi > Psikologi
Depositing User: Evi -
Date Deposited: 14 Oct 2019 08:32
Last Modified: 14 Oct 2019 08:32
URI: http://repository.uin-suska.ac.id/id/eprint/21310

Actions (login required)

View Item View Item