Search for collections on Universitas Islam Negeri Sultan Syarif Kasim Riau Repository

STUDI ANALISIS DESKRIPTIF TENTANG IMPLEMENTASI KITA AL-‘ARABIYA BAINAYADAIK DARI SEGI MAHARAH KALAM SISWI MADRASAH ALIYAH DINIYAH PUTERI PEKANBARU

TORI WAHYUDI (2018) STUDI ANALISIS DESKRIPTIF TENTANG IMPLEMENTASI KITA AL-‘ARABIYA BAINAYADAIK DARI SEGI MAHARAH KALAM SISWI MADRASAH ALIYAH DINIYAH PUTERI PEKANBARU. Skripsi thesis, Universitas Islam Negeri Sultan Syarif Kasim Riau.

[img]
Preview
Text
1. COVER_2018787PBA.pdf

Download (483kB) | Preview
[img]
Preview
Text
2. PENGESAHAN_2018787PBA.pdf

Download (717kB) | Preview
[img]
Preview
Text
3. ABSTRAK_2018787PBA.pdf

Download (565kB) | Preview
[img]
Preview
Text
4. PENGHARGAAN_2018787PBA.pdf

Download (418kB) | Preview
[img]
Preview
Text
5. DAFTAR ISI_2018787PBA.pdf

Download (481kB) | Preview
[img]
Preview
Text
6. BAB I_2018787PBA.pdf

Download (643kB) | Preview
[img]
Preview
Text
7. BAB II_2018787PBA.pdf

Download (809kB) | Preview
[img]
Preview
Text
8. BAB III_2018787PBA.pdf

Download (735kB) | Preview
[img] Text
9. BAB IV_2018787PBA.pdf
Restricted to Registered users only

Download (1MB)
[img]
Preview
Text
10. BAB V_2018787PBA.pdf

Download (531kB) | Preview
[img]
Preview
Text
11. DAFTAR PUSTAKA_2018787PBA.pdf

Download (656kB) | Preview

Abstract

Penelitian ini difokuskan pada gambaran implementasi kitab Al-‘Arabiyah Baina Yadaik dari segi maharah kalam dan kitab Al-‘Arabiyah Baina Yadaik sebagai buku panduan dalam pembelajaran Bahasa Arab di Madrasah Aliyah Diniyah Puteri Pekanbaru. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui bagaimana implementasi pembelajaran bahasa Arab dengan menggunakana kitab Al-‘Arabiyah Baina Yadaik khususnya dari segi maharah kalam. Jenis penelitian ini adalah penelitian lapangan, dengan subjek penelitian adalah guru bahasa Arab dan santriwati Madrasah Aliyah Diniyah Puteri Pekanbaru. Pengumpulan data dilakukan dengan observasi, wawancara, metode penelitiannya adalah kualitatif. Peneliti datang langsung ke lapangan yaitu Madrasah Aliyah Diniyah Puteri Pekanbaru untuk mengetahui bagaimana implementasi pembelajaran bahasa Arab siswi dalam meningkatkan maharah kalam. Dari hasil penelitian dapat diketahui bahwa 1) Pada hakikatnya proses implementasi kitab Al-‘Arabiyah Baina Yadaik sudah sangat baik, dan guru sudah bisa melaksankan 87,5% langkah-langkah implementasi kitab Al-‘Arabiyah Baina Yadaik dari segi maharah kalam. akan tetapi, karena keadaan peserta didik yang heterogen menyebabkan adanya problematika yang dihadapi oleh guru dalam pembelajaran bahasa Arab, sehingga dalam menyampaikan materi pembelajaran tidak semua murid bisa dengan cepat menerima pelajaran yang diberikan oleh guru, karena latar belakang pendidikan siswi yang berbeda-beda. 2) Melihat tabel hasil ujian siswi menunjukan bahwa hasil evaluasi bahasa Arab siswi MA Diniyah Puteri kelas XI menunjukann hasil yang memuaskan, rata nilai siswi diatas standar yang telah ditetapkan yaitu 70. Nilai tertinggi diperoleh siswi Humayroh yaitu 95. Berdasarkan tabel hasil ujian siswi memang menunjukan hasil yang memuaskan akan tetapi dari segi maharah kalam siswi masih banyak yang harus diperbaiki. Kata Kunci: Implementasi, Kitab Al-‘Arabiyah Baina Yadaik, Maharah Al-Kalam

Item Type: Thesis (Skripsi)
Subjects: 400 Bahasa
Divisions: Fakultas Tarbiyah dan Keguruan > Pendidikan Bahasa Arab
Depositing User: Ms. Hidayani
Date Deposited: 29 May 2019 07:23
Last Modified: 29 May 2019 07:23
URI: http://repository.uin-suska.ac.id/id/eprint/13552

Actions (login required)

View Item View Item