Search for collections on Universitas Islam Negeri Sultan Syarif Kasim Riau Repository

PERAN PAJAK BEA PEROLEHAN HAK ATAS TANAH DAN/ATAU BANGUNAN (BPHTB) DALAM MENINGKATKAN PENDAPATAN ASLI DAERAH (PAD) KOTA PEKANBARU”

Rizki Novika Sari (2012) PERAN PAJAK BEA PEROLEHAN HAK ATAS TANAH DAN/ATAU BANGUNAN (BPHTB) DALAM MENINGKATKAN PENDAPATAN ASLI DAERAH (PAD) KOTA PEKANBARU”. Laporan thesis, Universitas Islam Negeri Sultan Syarif Kasim Riau.

[img]
Preview
Text
2012_201217ADP.pdf

Download (264kB) | Preview

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui peran pajak Bea Perolehan Hak atas Tanah dan/atau Bangunan Lokasi penelitian bertempat di kantor Dinas Pendapatan daerah kota Pekanbaru. Penelitian ini bersifat penelitian lapangan, sehingga metode dalam pengumpulan data penulis menggunakan metode wawancara dan observasi, dengan cara terjun langsung ke lapangan. Peran pajak BPHTB dalam meningkatkan PAD kota Pekanbaru cukup signifikan dan dirasakan secara langsung dibandingkan sebelumnya, yang mana pajak ini masih menjadi pajak pusat. Karena sebelumnya hasil dari pajak BPHTB ini masih diberikan ke daerah-daerah khususnya kota Pekanbaru dengan pola bagi hasil. Berbeda dengan saat ini yang hasilnya sudah sepenuhnya untuk daerah kota Pekanbaru.

Item Type: Thesis (Laporan)
Subjects: 300 Ilmu Sosial > 330 Ilmu Ekonomi > 336.2 Pajak dan Perpajakan
Divisions: Fakultas Ekonomi dan Ilmu Sosial > Administrasi Perpajakan
Depositing User: eva sartika
Date Deposited: 08 Dec 2016 05:43
Last Modified: 08 Dec 2016 05:43
URI: http://repository.uin-suska.ac.id/id/eprint/9538

Actions (login required)

View Item View Item