JUANDA ALRA BAYE, - (2026) EVALUASI USER EXPERIENCE PADA APLIKASI IFLIX MENGGUNAKAN METODE USER EXPERIENCE QUESTIONNAIRE(UEQ). Skripsi thesis, UNIVERSITAS ISLAM NEGERI SULTAN SYARIF KASIM RIAU.
|
Text (BAB GABUNGAN)
semua babb - makun ml.pdf Download (8MB) | Preview |
|
|
Text (BAB HASIL)
bab hasil - makun ml.pdf Restricted to Repository staff only Download (1MB) |
||
|
Text (SURAT PUBLIKASI)
Dokumen 13 - makun ml.pdf Download (505kB) | Preview |
Abstract
Perkembangan layanan video on demand (VoD) menyebabkan meningkatnya persaingan antar aplikasi streaming, sehingga evaluasi pengalaman pengguna (user experience) menjadi aspek penting dalam menilai kualitas suatu aplikasi. iFlix sebagai salah satu aplikasi layanan streaming perlu dianalisis untuk mengetahui tingkat kualitas pengalaman pengguna yang dihasilkan. Penelitian ini bertujuan untuk mengevaluasi user experience pada aplikasi iFlix menggunakan metode User Experience Questionnaire (UEQ). Penelitian ini menggunakan pendekatan kuantitatif dengan melibatkan 96 responden pengguna aplikasi iFlix. Pengumpulan data dilakukan melalui kuesioner UEQ yang mencakup enam dimensi pengalaman pengguna, yaitu Attractiveness, Perspicuity, Efficiency, Dependability, Stimulation, dan Novelty. Selain itu, data kualitatif diperoleh melalui wawancara sebagai data pendukung. Data dianalisis menggunakan nilai mean, variance, dan standard deviation, serta dibandingkan dengan dataset benchmark UEQ. Hasil penelitian menunjukkan bahwa seluruh dimensi UEQ berada pada kategori normal dengan kecenderungan positif. Dimensi Attractiveness memperoleh nilai rata-rata tertinggi, sedangkan dimensi Perspicuity, Efficiency, dan Dependability menunjukkan nilai yang lebih rendah dan mendekati netral. Hasil benchmark UEQ menunjukkan bahwa sebagian besar dimensi berada pada kategori Below Average dan Bad. Berdasarkan temuan tersebut, dapat disimpulkan bahwa aplikasi iFlix telah memberikan pengalaman pengguna yang dapat diterima, namun masih memerlukan peningkatan pada aspek kejelasan antarmuka, efisiensi interaksi, dan keandalan sistem agar kualitas user experience dapat ditingkatkan secara optimal.
| Item Type: | Thesis (Skripsi) | ||||||||
|---|---|---|---|---|---|---|---|---|---|
| Contributors: |
|
||||||||
| Subjects: | 000 Karya Umum | ||||||||
| Divisions: | Fakultas Sains dan Teknologi > Sistem Informasi | ||||||||
| Depositing User: | Mrs. Rasdanelis - | ||||||||
| Date Deposited: | 23 Jan 2026 07:08 | ||||||||
| Last Modified: | 23 Jan 2026 07:08 | ||||||||
| URI: | http://repository.uin-suska.ac.id/id/eprint/92725 |
Actions (login required)
![]() |
View Item |
