Search for collections on Universitas Islam Negeri Sultan Syarif Kasim Riau Repository

RESPON TANAMAN TERUNG (Solanum melongena L.) TERHADAP APLIKASI PUPUK NPK 16:16:16 DAN KASGOT

ASWIN ZEIN SIRAIT, - (2025) RESPON TANAMAN TERUNG (Solanum melongena L.) TERHADAP APLIKASI PUPUK NPK 16:16:16 DAN KASGOT. Skripsi thesis, UNIVERSITAS ISLAM NEGRI SULTAN SYARIF KASIM RIAU.

[img]
Preview
Text (BAB GABUNGAN)
FILE LENGKAP KECUALI HASIL PENELITIAN (BAB IV) - Aswin Zein Sirait.pdf - Published Version

Download (2MB) | Preview
[img] Text (BAB HASIL)
FILE HASIL PENELITIAN (BAB IV) - Aswin Zein Sirait.pdf - Published Version
Restricted to Repository staff only

Download (824kB)
[img]
Preview
Text (SURAT PERNYATAAN PUBLIKASI)
PUBLIKASI - Aswin Zein Sirait.pdf - Published Version

Download (65kB) | Preview

Abstract

ASWIN ZEIN SIRAIT(2025):RESPON TANAMAN TERUNG (Solanum melongena L.) TERHADAP APLIKASI PUPUK NPK 16:16:16 DAN KASGOT,,,Penggunaan pupuk anorganik secara terus-menerus dan berlebihan dalam jangka waktu yang cukup lama dapat mencemari lingkungan karena residu dari pupuk anorganik tersebut. Oleh karena itu perlu ditambahkan pupuk organik untuk mengurangi penggunaan pupuk anorganik, misalnya dengan penggunaan bekas magot (kasgot). Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui dosis NPK 16:16:16, dosis kasgot serta interaksi dosis NPK 16:16:16 dan dosis kasgot yang terbaik pengaruhnya terhadap hasil tanaman terung. Penelitian ini dilaksanakan mulai bulan 2024 sampai Mei 2025 di lahan percobaan UARDS dan laboratorium Agronomi dan Agrostologi Fakultas Pertanian dan Peternakan Universitas Islam Negeri Sultan Syarif Kasim Riau. Rancangan Acak Lengkap (RAL) dua faktor yaitu dosis pupuk NPK 16:16:16 (6,5 dan 13 g/tanaman) dan dosis kasgot (0, 125, 250, 375, dan 500 g/ tanaman), 2 x 5 = 10 kombinasi perlakuan dengan 3 ulangan, sehingga diperoleh 30 unit percobaan. Perlakuan pupuk NPK 16:16:16 6,5 g/tanaman mampu mempercepat hari muncul bunga pertama, umur panen pertama, meningkatkan jumlah buah per tanaman, bobot buah per tanaman dan diameter buah terung. Perlakuan kasgot 250 g/tanaman mampu meningkatkan bobot buah terung per tanaman. Disarankan menggunakan dosis NPK 16:16:16 6,5 g/tanaman atau dosis kasgot dosis 250 g/tanaman dalam budi daya terung. Kata kunci: Anorganik, dosis, hasil, organik, pertumbuhan

Item Type: Thesis (Skripsi)
Contributors:
ContributionContributorsNIDN/NIDKEmail
Thesis advisorAulia Rani Annisava, -2016088401AuliaRaniAnnisava@uin-suska.ac.id
Thesis advisorRaudhatu Shofiah, -2006118802RaudhatuShofiah@uin-suska.ac.id
Subjects: 000 Karya Umum
Divisions: Fakultas Pertanian dan Peternakan > Agroteknologi
Depositing User: Mr Eko Syahputra
Date Deposited: 30 Dec 2025 07:38
Last Modified: 30 Dec 2025 07:38
URI: http://repository.uin-suska.ac.id/id/eprint/92030

Actions (login required)

View Item View Item