DEA ANDRIANI, - (2025) PENGARUH KELENGKAPAN FASILITAS, MOTIVASI BELAJAR DAN KEPERCAYAAN DIRI TERHADAP PRESTASI AKADEMIK MAHASISWA PRODI MANAJEMEN DI UNIVERSITAS ISLAM NEGERI SULTAN SYARIF KASIM RIAU. Skripsi thesis, UNIVERSITAS ISLAM NEGERI SULTAN SYARIF KASIM RIAU.
|
Text (BAB GABUNGAN)
File lengkap sampai lampiran kecuali hasil penelitian ( Bab V dan atau Bab VI ) - Dea Andriani.pdf - Published Version Download (3MB) | Preview |
|
|
Text (BAB HASIL)
File Hasil Penelitian ( Bab V dan atau Bab VI ) - Dea Andriani.pdf - Published Version Restricted to Repository staff only Download (1MB) |
||
|
Text (SURAT PERNYATAAN PUBLIKASI)
IMG-20250804-WA0011 - Dea Andriani.pdf - Published Version Download (149kB) | Preview |
Abstract
ABSTRAK Pengaruh Kelengkapan Fasilitas, Motivasi Belajar, Dan Kepercayaan Diri Terhadap Prestasi Akademik Mahasiswa Prodi Manajemen Di Universitas Islam Negeri Sultan Syarif Kasim Riau Oleh Dea Andriani 12170121756 Penelitian ini bertujuan untuk menganalisis pengaruh kelengkapan fasilitas, motivasi belajar, dan kepercayaan diri terhadap prestasi akademik mahasiswa prodi manajemen di Universitas Islam Negeri Sultan Syarif Kasim Riau. Metode penelitian yang digunakan adalah kuantitatif melalui pendekatan deskriptif dengan jumlah sampel 120 responden yang dipilih melalui teknik proportionate stratified random sampling. Data dikumpulkan menggunakan penyebaran kuesioner online melalui Google Form. Analisis data dilakukan dengan menggunakan software Smart PLS versi 4.0. Hasil analisis menunjukkan bahwa motivasi belajar dan kepercayaan diri berpengaruh positif dan signifikan terhadap prestasi akademik mahasiswa prodi manajemen berdasarkan pada uji hipotesis didapatkan nilai p-value pada motivasi belajar dan kepercayaan diri adalah 0,000 < 0,05 yang artinya hipotesis diterima.. Sedangkan kelengkapan fasilitas tidak berpengaruh secara positif dan signifikan karena nilai p-values adalah 0,136 > 0,05 yang artinya hipotesis ditolak. Dan nilai R-square pada prestasi akademik sebesar 0,656, artinya kelengkapan fasilitas, motivasi belajar dan kepercayaan diri berpengaruh terhadap prestasi akademik secara moderat (sedang). Kata Kunci: Kelengkapan Fasilitas, Motivasi Belajar, Kepercayaan Diri, Dan Prestasi Akademik.
| Item Type: | Thesis (Skripsi) | ||||||||
|---|---|---|---|---|---|---|---|---|---|
| Contributors: |
|
||||||||
| Subjects: | 000 Karya Umum | ||||||||
| Divisions: | Fakultas Ekonomi dan Ilmu Sosial > Manajemen | ||||||||
| Depositing User: | Mr Eko Syahputra | ||||||||
| Date Deposited: | 05 Aug 2025 08:32 | ||||||||
| Last Modified: | 05 Aug 2025 08:32 | ||||||||
| URI: | http://repository.uin-suska.ac.id/id/eprint/91557 |
Actions (login required)
![]() |
View Item |
