Search for collections on Universitas Islam Negeri Sultan Syarif Kasim Riau Repository

PEMBERDAYAAN PENYANDANG DISABILITAS (TUNARUNGU) MELALUI PELATIHAN BARISTA DI ISYARAT COFFEE SENTRA “ABISEKA” PEKANBARU

ERMAINI (2025) PEMBERDAYAAN PENYANDANG DISABILITAS (TUNARUNGU) MELALUI PELATIHAN BARISTA DI ISYARAT COFFEE SENTRA “ABISEKA” PEKANBARU. Skripsi thesis, Universitas Islam Negeri Sultan Syarif Kasim Riau.

[img]
Preview
Text (GABUNGAN)
SKRIPSI FULL - ERMAINI i.pdf - Published Version

Download (3MB) | Preview
[img] Text (HASIL)
HASIL DAN PEMBAHASAN -ERMAINI .pdf - Published Version
Restricted to Repository staff only until 2025.

Download (1MB)
[img]
Preview
Text (PENYATAAN PUBLIKASI)
PENYATAAN ERMAINI .pdf - Published Version

Download (115kB) | Preview

Abstract

ABSTRAK Nama : Ermaini Prodi : Pengembangan Masyarakat Islam Judul : Pemberdayaan Penyandang Disabilitas Tunarungu Melalui Pelatihan Barista Isyarat Coffee Di Sentra “Abiseka” Pekanbaru Penelitian ini dilatarbelakangi oleh adanya bentuk perhatian “Abiseka” terhadap kaum disabilitas. Mereka melihat kaum disabilitas tidak memiliki kesempatan yang sama dengan yang lainnya Sehingga dibuatlah pelatihan Barista Isyarat Coffee dengan tujuan agar mereka memiliki kesempatan yang sama dengan yang lainnya didunia kerja. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui dan menganalisis bagaimana proses pemberdayaan penyandang disabilitas tunarungu melalui pelatihan barista isyarat coffee di Sentra “Abiseka” Pekanbaru. Informan dalam penelitian ini terdiri dari dua informan kunci penanggung jawab isyarat coffee, dan empat informan pendukung disabilitas tunarungu. Teknik pengumpulan data yang dilakukan yaitu Observasi, Wawancara, Dokumentasi. Hasil penelitian ini menunjukan bahwa proses pemberdayaan dilakukan melalui tiga tahap, yaitu tahap penyadaran yang dilakukan dengan mengidentifikasi kebutuhan melainkan juga untuk menumbuhkan keyakinan dalam diri penyandang disabilitas bahwa mereka memiliki potensi dan kemampuan yang sama dengan masyarakat umum, tahap penguatan kapasitas yang dilakukan dengan memberikan pelatihan barista Isyarat coffee, dan tahap kemandirian yang dilakukan oleh disabilitas tunarungu sudah bisa mandiri membuat racikan coffee dengan berbagai variasi seperti expressso dan melayani pelanggan bahasa isyarat dengan baik. Tujuan pelatihan ini, penyandang disabilitas tunarungu tidak hanya memperoleh keterampilan sebagai barista, tetapi juga mengalami peningkatan dalam hal kepercayaan diri, kemampuan komunikasi menggunakan bahasa isyarat, serta kesiapan untuk terjun ke dunia kerja. Kata Kunci: Pemberdayaan, Penyandang Disabilitas Tunarungu, Pelatihan Barista, Bahasa Isyarat, Sentra “Abiseka”

Item Type: Thesis (Skripsi)
Contributors:
ContributionContributorsNIDN/NIDKEmail
Thesis advisoryefni, -1014097002yefni@uin-suska.ac.id
Subjects: 297 Islam > 290 Agama Selain Kristen > 297 Islam > 297.7 Perkembangan Islam
Divisions: Fakultas Dakwah dan Komunikasi > Pengembangan Masyarakat Islam
Depositing User: Mr. Supliadi
Date Deposited: 25 Jun 2025 03:49
Last Modified: 25 Jun 2025 03:49
URI: http://repository.uin-suska.ac.id/id/eprint/88880

Actions (login required)

View Item View Item