Search for collections on Universitas Islam Negeri Sultan Syarif Kasim Riau Repository

PEMENUHAN NAFKAH ANAK PASCA PERCERAIAN DI DESA PULAU PERMAI KECAMATAN TAMBANG

MAULIDUL ARZAQ, - (2025) PEMENUHAN NAFKAH ANAK PASCA PERCERAIAN DI DESA PULAU PERMAI KECAMATAN TAMBANG. Skripsi thesis, UNIVERSITAS ISLAM NEGERI SULTAN SYARIF KASIM RIAU.

[img]
Preview
Text (BAB GABUNGAN)
GABUNGAN KECUALI BAB HASIL - Maulidul Arzaq.pdf - Published Version

Download (3MB) | Preview
[img] Text (BAB HASIL)
BAB HASIL - Maulidul Arzaq.pdf - Published Version
Restricted to Repository staff only

Download (3MB)
[img]
Preview
Text (SURAT PERNYATAAN PUBLIKASI)
SURAT PERNYATAAN - Maulidul Arzaq.pdf - Published Version

Download (224kB) | Preview

Abstract

Pemenuhan Nafkah Anak Pasca Perceraian di Desa Pulau Permai Kecamatan Tambang Pe.ne.litian ini dilatarbe.lakangi ole.h praktik pe.me.nuhan nafkah anak pasca pe.rce.raian di De.sa Pulau Pe.rmai yang mana se.ringkali tidak dipe.nuhi ole.h salah satu orang tua, te.rutama ayah. Hal ini me.nye.babkan anak-anak me.njadi korban dan me.ngalami ke.sulitan dalam me.me.nuhi ke.butuhan hidupnya. Pe.ne.litian ini be.rtujuan untuk me.nge.tahui imple.me.ntasi pe.me.nuhan nafkah anak pasca pe.rce.raian di De.sa Pulau Pe.rmai, Untuk me.nge.tahui ke.ndala yang dihadapi dalam pe.ne.gakan hak nafkah anak pasca pe.rce.raian, se.rta bagaimana solusi yang dapat diusulkan untuk me.ningkatkan pe.me.nuhan hak te.rse.but dan untuk me.nge.tahui pe.me.nuhan nafkah anak pe.rpe.ktif hukum Islam. Pe.ne.litian ini me.rupakan pe.ne.litian lapangan (fie.ld re.se.arch) yang dilakukan di De.sa Pulau Pe.rmai Ke.camatan Tambang. Informan pe.ne.litian te.rdiri dari 11 orang, yaitu 5 ibu, 2 ayah, 2 ke.rabat de.kat, dan 2 orang anak. Sumbe.r data yang digunakan me.liputi data primer yang diperoleh dari 5 orang ibu, 2 orang ayah, 2 orang anak dan 2 orang keluarga dekat dan data se.kunde.r yang be.rasal dari kitab-kitab dan buku-buku hukum yang re.le.van de.ngan pe.ne.litian ini. Te.knik pe.ngumpulan data me.liputi obse.rvasi, dokume.ntasi dan wawancara. Data analisis me.nggunakan me.tode. de.skriptif kualitatif, se.dangkan pe.nulisan laporan pe.ne.litian me.nggunakan pe.nulisan de.duktif. Be.rdasarkan hasil pe.ne.litian dapat disimpulkan bahwa pe.me.nuhan nafkah anak pasca pe.rce.raian di De.sa Pulau Pe.rmai Ke.camatan Tambang tidak dipe.nuhi ole.h ayah. Ayah tidak memberikan sama sekali nafkah anak. Be.be.rapa ke.ndala yang dihadapi dalam pe.ne.gakannya adalah ke.te.rbatasan pe.nge.tahuan hukum, ke.te.rgantungan ke.pada pe.ngacara, lamanya prose.s hukum untuk melakukan tuntutan kepada ayah, serta solusi yang dapat diberikan adalah diberikannya pendidikan hukum, bantuan hukum, percepatan proses hukum peningkatan sumber daya ekonomi. Temuan bahwa 4 orang ayah yang tidak memenuhi nafkah anak pasca perceraian. melanggar hukum Islam yang mana diwajibkan oleh allah SWT dalam surah Al-Baqarah ayat 233 dan At-Talaq ayat 6 dan 7 serta Tindakan ayah atau mantan suami tersebut juga tidak sesuai dengan prnsip Maqashid Syari’ah. Kata Kunci : Nafkah, Anak, Perceraian.

Item Type: Thesis (Skripsi)
Contributors:
ContributionContributorsNIDN/NIDKEmail
Thesis advisorYUNI HARLINA, -2002068501yuniharlina@uin-suska.ac.id
Thesis advisorKEMAS MUHAMMAD GEMILANG, -2127089204kemas.muhammad.gemilang@uin-suska.ac.id
Subjects: 000 Karya Umum
Divisions: Fakultas Syariah dan Hukum > Hukum Keluarga (Ahwal Al-Syakhsiyah)
Depositing User: Mrs Rina Amelia -
Date Deposited: 12 Jun 2025 07:05
Last Modified: 12 Jun 2025 07:05
URI: http://repository.uin-suska.ac.id/id/eprint/88509

Actions (login required)

View Item View Item