RIFANI ULFA, - (2025) PENGARUH PENGGUNAAN MEDIA REALIA (MODIFIED REAL THINGS) TERHADAP PENINGKATAN PENGUASAAN KOSAKATA BAHASA ARAB SISWA KELAS VII MTS AL - MUTTAQIN PEKANBARU. Skripsi thesis, Universitas Islam Negeri Sultan Syarif Kasim Riau.
|
Text
SKRIPSI FULL RIFANI (TANPA BAB IV).pdf Download (9MB) | Preview |
|
![]() |
Text (BAB IV)
SKRIPSI FULL RIFANI (BAB IV).pdf - Published Version Restricted to Repository staff only Download (1MB) |
Abstract
penelitian ini adalah penelitian kuantitatif eksperiment. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui pengaruh penggunaan media realia (modified real things) terhadap peningkatan penguasaan kosakata bahasa arab siswa kelas VII MTs Al - Muttaqin Pekanbaru. Rumusan permasalahan dalam penelitian ini adalah “Apakah Penggunaan media Realia (Modified Real Things) berpengaruh terhadap peningkatan penguasaan kosakata Bahasa Arab siswa kelas VII MTs Al – Muttaqin Pekanbaru”. Adapun populasi penelitian ini seluruh siswa kelas VII MTs Al - Muttaqin Pekanbaru tahun ajaran 2025 yang berjumlah 263 siswa. Sedangkan sampelnya terdiri dari 64 siswa dengan kelas VII 1 sebagai kelas eksperimen yang berjumlah 32 siswa dan kelas VII 2 sebagai kelas control yang berjumlah 32 siswa, penelitian ini menggunakan Teknik Sampel Purposive sampling. Teknik pengumpulan data meliputi Observasi, Tes dan Dokumentasi.Teknik Analisis data meliputi uji homogenitas, uji normalitas, uji t dan N-Gain Score. Hasil penelitian menunjukkan bahwa pengguanaan media realia (modified real things) berpengaruh terhadap peningkatkan penguasaan kosakata Bahasa arab siswa kelas VII MTs Al - Muttaqin Pekanbaru. Hal ini dibuktikan dengan nilai uji statistic t-test dengan nilai t hitung 6,529> t tabel 2,06 dengan taraf signifikan 0,000 < 0,05. Hal ini berarti bahwa Ha di terima dan Ho di tolak
Item Type: | Thesis (Skripsi) | ||||||||
---|---|---|---|---|---|---|---|---|---|
Contributors: |
|
||||||||
Subjects: | 000 Karya Umum | ||||||||
Divisions: | Fakultas Tarbiyah dan Keguruan > Pendidikan Bahasa Arab | ||||||||
Depositing User: | ftk - | ||||||||
Date Deposited: | 24 Mar 2025 03:25 | ||||||||
Last Modified: | 24 Mar 2025 03:25 | ||||||||
URI: | http://repository.uin-suska.ac.id/id/eprint/87415 |
Actions (login required)
![]() |
View Item |