Search for collections on Universitas Islam Negeri Sultan Syarif Kasim Riau Repository

PENGARUH PROGRAM KEGIATAN TAHSIN AL-QUR’AN TERHADAP KECERDASAN SPIRITUAL PESERTA DIDIK SMK PERPAJAKAN RIAU

WIDIA PUTRI ANDANSI, - (2025) PENGARUH PROGRAM KEGIATAN TAHSIN AL-QUR’AN TERHADAP KECERDASAN SPIRITUAL PESERTA DIDIK SMK PERPAJAKAN RIAU. Skripsi thesis, Universitas Islam Negeri Sultan Syarif Kasim Riau.

[img]
Preview
Text
GABUNGAN KECUALI BAB IV.pdf

Download (6MB) | Preview
[img] Text (BAB IV)
BAB IV.pdf - Published Version
Restricted to Repository staff only

Download (6MB)

Abstract

ABSTRAK Widia Putri Andansi, (2024): Pengaruh Program Kegiatan Tahsin Al-Qur’an terhadap Kecerdasan Spiritual Peserta Didik SMK Perpajakan Riau. Penelitian ini bertujuan untuk menguji pengaruh program kegiatan tahsin Al-Qur’an terhadap kecerdasan spiritual peserta didik SMK Perpajakan Riau. Penelitian dengan jenis korelasi dengan pendekatan kuantitatif. Populasi penelitian ini siswa beragama Islam yang bisa membaca Al-Qur’an di SMK Perpajakan Riau yang berjumlah 157 orang. Sampel penelitian berjumlah 85 responden. Teknik pengambilan sampel menggunakan purposive sampling. Teknik pengumpulan data menggunakan angket dan dokumentasi. Teknik analisis data menggunakan korelasi product moment. Hasil penelitian terbukti bahwa terdapat pengaruh yang signifikan program kegiatan tahsin Al-Qur’an terhadap kecerdasan spiritual peserta didik di SMK Perpajakan Riau yang ditunjukan dari r hitung > r tabel (0,863 > 0,213) dan nilai sig 0,000 < 0,05. Dengan demikian Ha diterima Ho ditolak. Berdasarkan hasil perhitungan diperoleh koefesien nilai R square = 0,744= 74,4%, ini berarti variabel program kegiatan tahsin Al-Qur’an mempengaruhi variabel kecerdasan Spiritual peserta didik sebesar 74,4% dan sisanya sebesar 25,6% dipengaruhi oleh variabel lain yang tidak dimasukkan dalam penelitian ini. Kata Kunci : Tahsin Al-Qur’an, Kecerdasan spiritual

Item Type: Thesis (Skripsi)
Contributors:
ContributionNameNIDN/NIDKEmail
Thesis advisorZARKASIH, -2017107201zarkasih@uin-suska.ac.id
Subjects: 000 Karya Umum
Divisions: Fakultas Tarbiyah dan Keguruan > Pendidikan Agama Islam
Depositing User: ftk -
Date Deposited: 18 Mar 2025 01:22
Last Modified: 18 Mar 2025 01:22
URI: http://repository.uin-suska.ac.id/id/eprint/87373

Actions (login required)

View Item View Item