Search for collections on Universitas Islam Negeri Sultan Syarif Kasim Riau Repository

PENGARUH MODEL PEMBELAJARAN INKUIRI TERHADAP KEMAMPUAN BERPIKIR KRITIS SISWA PADA MATA PELAJARAN ILMU PENGETAHUAN ALAM DAN SOSIAL (IPAS) KELAS IV SDN 164 PEKANBARU

SALSA AISYAH FAHNI, - (2025) PENGARUH MODEL PEMBELAJARAN INKUIRI TERHADAP KEMAMPUAN BERPIKIR KRITIS SISWA PADA MATA PELAJARAN ILMU PENGETAHUAN ALAM DAN SOSIAL (IPAS) KELAS IV SDN 164 PEKANBARU. Skripsi thesis, Universitas Islam Negeri Sultan Syarif Kasim Riau.

[img]
Preview
Text
SKRIPSI TANPA BAB IV - SALSA AISYAH FAHNI.pdf

Download (10MB) | Preview
[img] Text (BAB IV)
SKRIPSI BAB IV - SALSA AISYAH FAHNI.pdf - Published Version
Restricted to Repository staff only

Download (1MB)

Abstract

Penelitian ini dilatarbelakangi oleh kurangnya kemampuan berpikir kritis siswa. Penelitian ini merupakan penelitian quasy experimen dan desain yang digunakan adalah non equivalent control group design. Populasi dalam penelitian ini adalah siswa kelas IV SDN 164 Pekanbaru yang terdiri dari 3 kelas dan berjumlah 109 orang. Sampel dalam penelitian ini ialah kelas IV C sebagai kelas eksperimen dan kelas IV B sebagai kelas kontrol. Teknik pengumpulan data dalam penelitian ini menggunakan tes, observasi dan dokumentasi. Berdasarkan hasil penelitian, maka ditarik kesimpulan bahwa rata-rata pencapaian kemampuan berpikir kritis siswa pada kelas eksperimen sebesar 85,81 lebih tinggi dibandingkan dengan kelas kontrol yang hanya mencapai 63,19. Berdasarkan analisis t test dan nilai kemampuan berpikir kritis siswa pada kelas eksperimen dan kelas kontrol diperoleh nilai

Item Type: Thesis (Skripsi)
Contributors:
ContributionNameNIDN/NIDKEmail
Thesis advisorMuhammad Ilham Syarif, -2026089401mdilhamsf@uin-suska.com
Subjects: 000 Karya Umum
Divisions: Fakultas Tarbiyah dan Keguruan > Pendidikan Guru Madrasah Ibtidaiyah
Depositing User: ftk -
Date Deposited: 16 Jan 2025 01:27
Last Modified: 16 Jan 2025 01:27
URI: http://repository.uin-suska.ac.id/id/eprint/85654

Actions (login required)

View Item View Item