FARHAN FAJRI, - (2024) SETIA DALAM PERSAHABATAN KAJIAN AL-QUR’AN SURAT AL-FURQAN AYAT 27-29 DAN IMPLEMENTASINYA PADA GENERASI Z. Skripsi thesis, UIN SULTAN SYARIF KASIM RIAU.
|
Text
SKRIPSI LENGKAP KECUALI BAB IV.pdf Download (9MB) | Preview |
|
![]() |
Text (BAB IV HASIL DAN PEMBAHASAN)
BAB IV HASIL DAN PEMBAHASAN.pdf - Published Version Restricted to Repository staff only Download (726kB) |
Abstract
Skripsi ini berjudul SETIA DALAM PERSAHABATAN KAJIAN AL-QUR’AN SURAT AL-FURQAN AYAT 27-29 DAN IMPLEMENTASINYA PADA GENERASI Z. Salah satu cara untuk bersosialisasi adalah dengan menjalin pertemanan. Pertemanan akan memberikan pengaruh yang sangat besar, karena baik dan buruknya seseorang dapat dilihat dari siapa saja yang dijadikan sebagai temannya. Pertemanan atau persahabatan adalah hubungan akrab antar satu individu dengan individu yang lain atau satu kelompok dengan kelompok yang lain. Teman merupakan salah satu pengaruh besar terhadap perilaku dan corak kehidupan seseorang. Berdasarkan latar belakang tersebut, maka penulis mengambil rumusan masalah yaitu Bagaimana penafsiran surat Al-Furqan ayat 27-29 tentang teman setia didalam Al-qur’an dan Bagaimana karakteristik dan karakteristik serta implementasi teman setia pada Generasi Z. Tujuan dari penelitian ini adalah untuk mengetahui bagaimana karakteristik teman setia pada generasi z. penelitian ini merupakan penelitian kepustakaan (library research) yaitu dengan menggunakan cara telaah kepustakaan baik melalui meneliti, membaca, dan memahami kitab-kitab tafsir, buku-buku, dokumen, jurnal, dan karya ilimiah lainnya yang berhubungan dengan judul penelitian tersebut yang sifatnya pustaka. Serta menggunakan Teknik pengumpulan data dalam bentuk dokumentasi. Berdasarkan hasil penelitian maka karakteristik teman setia perspektif al-qur’an ialah orang-orang yang memiliki sifat seperti para nabi dan rasul allah, para siddiqin, para syuhada’, orang-orang yang soleh. Kata Kunci : karakteristik, teman, setia
Item Type: | Thesis (Skripsi) | ||||||||||||
---|---|---|---|---|---|---|---|---|---|---|---|---|---|
Contributors: |
|
||||||||||||
Subjects: | 297 Islam > 290 Agama Selain Kristen > 297 Islam > 297.1 Sumber-sumber Agama Islam, Kitab Suci Agama Islam > 297.1226 Tafsir Al-Qur'an, Ilmu Tafsir 297 Islam 000 Karya Umum |
||||||||||||
Divisions: | Fakultas Ushuluddin > Ilmu Alqur'an dan Tafsir | ||||||||||||
Depositing User: | fushu - | ||||||||||||
Date Deposited: | 07 Jan 2025 03:05 | ||||||||||||
Last Modified: | 07 Jan 2025 03:08 | ||||||||||||
URI: | http://repository.uin-suska.ac.id/id/eprint/85225 |
Actions (login required)
![]() |
View Item |