Search for collections on Universitas Islam Negeri Sultan Syarif Kasim Riau Repository

PERAN GURU PENGGERAK DI SEKOLAH MENENGAH PERTAMA PERGURUAN ISLAM AR-RISALAH PADANG

NAJMIATUL HAYATI AZMAN, - (2024) PERAN GURU PENGGERAK DI SEKOLAH MENENGAH PERTAMA PERGURUAN ISLAM AR-RISALAH PADANG. Skripsi thesis, Universitas Islam Negeri Sultan Syarif Kasim Riau.

[img]
Preview
Text
GABUNGAN SKRIPSI KECUALI BAB IV.pdf

Download (2MB) | Preview
[img] Text (BAB IV)
BAB IV PEMBAHASAN.pdf - Published Version
Restricted to Repository staff only

Download (2MB)

Abstract

ABSTRAK Najmiatul Hayati Azman (2024) : Peran Guru Penggerak di Sekolah Menengah Pertama Perguruan Islam Ar-Risalah Padang Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui peran guru penggerak di Sekolah Menengah Pertama Perguruan Islam Ar-Risalah Padang. Jenis penelitian ini adalah penelitian deskriptif dengan pendekatan kualitatif. Informan dalam penelitian ini adalah 3 orang guru penggerak. Teknik pengumpulan data menggunakan observasi, wawancara, dan dokumentasi. Teknik analisis data yang digunakan adalah reduksi data, penyajian data dan penarikan kesimpulan. Berdasarkan hasil penelitian ini diketahui guru penggerak sudah menerapkan kurikulum merdeka belajar serta pembelajaran berdiferensiasi sesuai dengan konsep kurikulum merdeka belajar. kurikulum merdeka terdapat CP (Capaian Pembelajaran) yang dibuat sesuai dengan karakateristik sekolah dan kebutuhan murid. Guru penggerak juga mendesain kurikulum sesuai dengan karakteristik sekolah, kebutuhan murid, serta visi dan misi SMP Perguruan Islam Ar-Risalah Padang. Guru penggerak menganalisis kurikulum dan juga meningkatkan kinerjanya dengan melakukan berbagai hal seperti tergabung komunitas guru penggerak, tergabung dalam PMM (Platform Merdeka Mengajar), serta mengikuti seminar ataupun webinar. Kata Kunci: Guru Penggerak, Kurikulum Merdeka Belajar

Item Type: Thesis (Skripsi)
Contributors:
ContributionNameNIDN/NIDKEmail
Thesis advisorNASRUL HS, -2003027601nasrulhs@uin-suska.ac.id
Subjects: 000 Karya Umum
Divisions: Fakultas Tarbiyah dan Keguruan > Pendidikan Agama Islam
Depositing User: ftk -
Date Deposited: 15 Jul 2024 01:34
Last Modified: 15 Jul 2024 01:35
URI: http://repository.uin-suska.ac.id/id/eprint/81513

Actions (login required)

View Item View Item