Search for collections on Universitas Islam Negeri Sultan Syarif Kasim Riau Repository

KEWAJIBAN MEMBAYAR ZAKAT BAGI ORANG YANG MEMPUNYAI HUTANG STUDY KOMPERATIF PENDAPAT IMAM SYAFI’I DAN IMAM AHMAD BIN HANBAL

Muhammad Yunus (2014) KEWAJIBAN MEMBAYAR ZAKAT BAGI ORANG YANG MEMPUNYAI HUTANG STUDY KOMPERATIF PENDAPAT IMAM SYAFI’I DAN IMAM AHMAD BIN HANBAL. Skripsi thesis, Universitas Islam Negeri Sultan Syarif Kasim Riau.

[img]
Preview
Text
FM.pdf

Download (145kB) | Preview
[img]
Preview
Text
BAB I.pdf

Download (106kB) | Preview
[img]
Preview
Text
BAB II.pdf

Download (73kB) | Preview
[img]
Preview
Text
BAB III.pdf

Download (168kB) | Preview
[img] Text
BAB IV.pdf
Restricted to Registered users only

Download (176kB)
[img]
Preview
Text
BAB V.pdf

Download (20kB) | Preview
[img]
Preview
Text
EM.pdf

Download (25kB) | Preview

Abstract

Rumusan masalah dalam penelitian ini, Bagaimana pendapat Imam Syafi’i dan Imam Ahmad Bin Hanbal tentang kewajiban membayar zakat bagi orang yang yang mempunyai hutang, Apa dalil yang digunakan Imam Syafi’i dan Imam Ahmad Bin hanbal tentang kewajiban membayar zakat bagi orang yang mempunyai hutang, Bagaimana istinbat hukum Imam Syafi’i dan Imam Syafi’i dan imam Ahmad Bin Hanbal tentang kewajiban membayar zakat bagi orang yang mempunyai hutang. Tujuan penelitian penulisan ini adalah untuk mengetahui bagaimana pendapat Imam Syafi’i dan Imam Ahmad Bin Hanbal tentang kewajiban membayar zakat bagi orang yang mempunyai hutang, untuk mengetahui apa dalil yang digunakan oleh Imam Syafi’i dan Imam Ahmad Bin Hanbal tentang kewajiban membayar zakat bagi orang yang mempunyai hutang, serta mengetahui istinbath hukum yang dilakukan oleh Imam Syafi’i dan Imam Ahmad Bin Hanbal tentang kewajiban membayar zakat bagi orang yang mempunyai hutang. Sesuai judul di atas, penelitian ini adalah penelitian pustaka (library research), yaitu dengan jalan membaca, menelaah dan meneliti buku-buku yang berkaitan dengan objek pembahasan, baik itu dari sumber primer maupun sumber skunder. Imam Syafi berpendapat bahwa jika seseorang mempunyai hutang maka ia wajib membayar zakat. Beliau mengatakan bahwa hutang bukanlah menjadi penghalang seseorang untuk tidak membayar zakat. Beliau juga mengatakan bahwa setiap harta yang dimiliki oleh seseorang adalah tergadai, maka jika seseorang mempunyai hutang ia wajib membayar zakat. Imam Ahmad Bin Hanbal mengatakan bahwa hutang menjadi penghalang seseorang untuk tidak membayar zakat. Jika seseorang mempunyai hutang maka hendaklah ia membayar hutangnya terlebih dahulu, jika hutang itu telah dibayar dan masaih ada sisa harta setelah membayar hutang maka barulah ia wajib membayar zakat apabila memncapai nisab, jika tidak mencapai nisab maka tidaklah wajib membayar zakat

Item Type: Thesis (Skripsi)
Subjects: 200 Agama > 290 Agama Selain Kristen > 297 Islam > 297.5 Etika Islam, Praktik Keagamaan > 297.54 Zakat
Divisions: Fakultas Syariah dan Hukum > Perbandingan Mazhab dan Hukum
Depositing User: Feni Marti Adhenova
Date Deposited: 03 Oct 2016 04:54
Last Modified: 03 Oct 2016 04:54
URI: http://repository.uin-suska.ac.id/id/eprint/8111

Actions (login required)

View Item View Item