Search for collections on Universitas Islam Negeri Sultan Syarif Kasim Riau Repository

PEMANFAATAN MEDIA SOSIAL TIKTOK @AYOMSATTT SEBAGAI SARANA PEMBELAJARAN DESAIN GRAFIS BAGI MAHASISWA ILMU KOMUNIKASI UIN SULTAN SYARIF KASIM RIAU

DAUDY MUSLIM HAKIM, - (2024) PEMANFAATAN MEDIA SOSIAL TIKTOK @AYOMSATTT SEBAGAI SARANA PEMBELAJARAN DESAIN GRAFIS BAGI MAHASISWA ILMU KOMUNIKASI UIN SULTAN SYARIF KASIM RIAU. Skripsi thesis, UNIVERSITAS ISLAM NEGERI SULTAN SYARIF KASIM RIAU.

[img]
Preview
Text
SKRIPSI FUL KECUALI BAB V DAUDY MUSLIM HAKIM.pdf

Download (3MB) | Preview
[img] Text (BAB V)
SKRIPSI BAB V DAUDY MUSLIM HAKIM.pdf - Published Version
Restricted to Repository staff only

Download (1MB)

Abstract

ABSTRAK Nama : Daudy Muslim Hakim Jurusan : Ilmu Komunikasi Judul : Pemanfaatan Media Sosial TikTok @ayomsattt Sebagai Sarana Pembelajaran Desain grafis bagi Mahasiswa Ilmu Komunikasi Perkembangan teknologi pada era modern tidaklah mengherankan kalau masyarakat sangat kreatif memanfaatkan kecanggihan teknologi dan informasi yang mengalami kemajuan pesat hingga saat ini. Semakin bertambahnya tahun maka bertambah pula aplikasi yang diciptakan dengan fitur yang canggih. Seperti contohnya aplikasi TikTok. Mahasiswa saat ini menggunakan media sosial sebaagi alat untuk beraktiftas dalam kehidupan sehari-hari. Seiring meningkatnya popularitas aplikasi TikTok dikalangan mahasiswa menyebabkan banyaknya konten kreator yang menyajikan konten pembelejaran bagi mahasiswa, salah satunya pembelajaran desain grafis yang sajikan pada akun TikTok @ayomsattt. Namun yang terjadi pada saat ini permasalaahan yang alami pada mahasiswa mengenai keterampilan dalam desain grafis masih banyak dijumpai. rumusan masalah pada penelitian ini yaitu bagaimana media sosial TikTok @ayomsattt dapat menjadi pembelajaran dalam mengatasi kesulitan dalam desain grafis bagi mahasiswa Ilmu Komunikasi? tujuan penelitian ini yaitu untuk mengetahui media sosial TikTok @ayomsattt dapat menjadi pembelajaran dalam mengatasi kesulitan dalam desain grafis dari mahasiswa Ilmu Komunikasi. Teori yang digunakan pada penelitian ini adalah Teori new media, yang dikembangkan oleh Pierre Levy berpendapat bahwa new media adalah teori yang membahas tentang evolusi media. Metode yang digunakan pada penelitian ini adalah metode kulitatatif dengan pendekatan studi kasus dengan teknik pengumpulan data melalui wawancara, observasi, dan dokumentasi. Teknik analisis data yaitu reduksi data, penyajian data, dan kesimpulan. Hasil penelitian menunjukkan bahwa melalui konten TikTok ayomsattt mahasiswa mampu mengaplikasikan materi yang diberikan melalui konten dari akun iktok @ayomsattt dalam proyek desain mereka sehingga menambah keterampilan desain grafis bagi mahasiswa. Kata kunci: pemanfaatan, media sosial, sarana pembelajaran, desain grafis, Ilmu Komunikasi

Item Type: Thesis (Skripsi)
Contributors:
ContributionNameNIDN/NIDKEmail
Thesis advisorYANTOS, -2022017101UNSPECIFIED
Subjects: 000 Karya Umum
Divisions: Fakultas Dakwah dan Komunikasi > Ilmu Komunikasi
Depositing User: fdk -
Date Deposited: 09 Jul 2024 07:36
Last Modified: 09 Jul 2024 07:36
URI: http://repository.uin-suska.ac.id/id/eprint/80916

Actions (login required)

View Item View Item