Search for collections on Universitas Islam Negeri Sultan Syarif Kasim Riau Repository

PENGARUH "FOMO" TERHADAP PEMBELIAN IMPULSIF DAN PENYESALAN PASCA PEMBELIAN: BERDASAR PENGALAMAN MAHASISWA PADA TIKTOK SHOP

Dwi Septiani, - (2024) PENGARUH "FOMO" TERHADAP PEMBELIAN IMPULSIF DAN PENYESALAN PASCA PEMBELIAN: BERDASAR PENGALAMAN MAHASISWA PADA TIKTOK SHOP. Skripsi thesis, Universitas Islam Negeri Sultan Syarif Kasim Riau.

[img]
Preview
Text
BAB 1,2,3 dan 5.pdf

Download (9MB) | Preview
[img]
Preview
Text
BAB IV.pdf

Download (467kB) | Preview

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui seberapa berpengaruhnya FOMO terhadap pembelian im�pulsif dan penyesalan pasca pembelian. Penelitian ini menguji apakah iri hari, pengungkapan diri dan kebutuhan akan popularitas mempengaruhi seseorang menjadi FOMO. Penelitian ini menggu�nakan pendekatan kuantitatif yang terdiri dari 20 item pertanyaan yang disebarkan secara online dan offline. 104 responden yang merupakan mahasiswa aktif dari Universitas Riau dan UIN Sul�tan Syarif Kasim Riau telah mengisi kuisioner penelitian ini menggunakan Google Form. Hasil penelitian ini menunjukkan bahwa perilaku pembelian impulsif yang disebabkan oleh FOMO da�pat menyebabkan seseorang mendapatkan penyesalan pasca pembelian. Rasa iri, pengungkapan diri, dan kebutuhan akan popularitas mempengaruhi seseorang menjadi FOMO. Penelitian ini men�gusulkan untuk adanya eksplorasi di masa depan tentang cara untuk mengatasi penyesalan serta mengatasi emosi negatif yang timbul akibat penyesalan pasca pembelian. Kata Kunci: FOMO, Pembelian Impulsif, dan Penyesalan Pasca Pembelian

Item Type: Thesis (Skripsi)
Contributors:
ContributionNameNIDN/NIDKEmail
Thesis advisorSAIDE, -2027089001saide@uin-suska.ac.id
Subjects: 000 Karya Umum
Divisions: Fakultas Sains dan Teknologi > Sistem Informasi
Depositing User: fsains -
Date Deposited: 08 Jul 2024 04:02
Last Modified: 08 Jul 2024 08:18
URI: http://repository.uin-suska.ac.id/id/eprint/80873

Actions (login required)

View Item View Item