Search for collections on Universitas Islam Negeri Sultan Syarif Kasim Riau Repository

STRATEGI BADAN KEPENDUDUKAN DAN KELUARGA BERENCANA NASIONAL PADA KEBIJAKAN PROGRAM BANGGA KENCANA DALAM MENEKAN ANGKA UNMET NEED DI KECAMATAN SENAPELAN KOTA PEKANBARU

AGUNG DWI ANANDA, - (2024) STRATEGI BADAN KEPENDUDUKAN DAN KELUARGA BERENCANA NASIONAL PADA KEBIJAKAN PROGRAM BANGGA KENCANA DALAM MENEKAN ANGKA UNMET NEED DI KECAMATAN SENAPELAN KOTA PEKANBARU. Skripsi thesis, Universitas Islam Negeri Sultan Syarif Kasim Riau.

[img]
Preview
Text
GABUNGAN KECUALI BAB V.pdf

Download (8MB) | Preview
[img] Text (BAB V)
BAB V.pdf - Published Version
Restricted to Repository staff only

Download (8MB)

Abstract

ABSTRAK STRATEGI BADAN KEPENDUDUKAN DAN KELUARGA BERENCANA NASIONAL PADA KEBIJAKAN PROGRAM BANGGA KENCANA DALAM MENEKAN ANGKA UNMET NEED DI KECAMATAN SENAPELAN KOTA PEKANBARU Oleh : AGUNG DWI ANANDA NIM 12070510751 Sebuah negara akan mengalami kesulitan ketika memiliki populasi yang tidak terkendali, terutama negara berkembang. Tujuan program Bangga Kencana adalah untuk mencapai pemerataan dalam mengurangi laju pertumbuhan penduduk di seluruh Indonesia dengan menerapkan rencana untuk mengurangi tingkat kebutuhan yang tidak terpenuhi (Unmet Need). Tujuan utamanya adalah untuk menekan angka Unmet Need di Kecamatan Senapelan. Penelitian ini menggunakan metode penelitian deskriptif kualitatif. Berdasarkan teori Strategi menurut Mulgan (mencakup 5 indikator, yakni 1.Tujuan, 2.Lingkungan, 3.Pengarahan, 4.Tindakan and 5.Pembelajaran. Hasil penelitian ini yakni strategi pengendalian penduduk pada angka Unmet Need dengan strategi menekan angka Unmet Need dapat disimpulkan bahwa strategi yang dibuat sudah cukup layak untuk menghadapi permasalahan pengendalian penduduk hal ini terbukti bahwa sebelum adanya strategi Program Bangga Kencana ini Unmet Need mengalami penrunan dalam 3 bulan terakhir sekitar 13,22% dan sekarang turun menjadi 12,29%. Faktor Penghambat merupakan faktor yang kurang dari segi Kesediaan Fasilitas, dan Kerjasamanya masyarakat dalam mengikuti Program Bangga Kencana, sedangkan Faktor Pendukung adalah faktor yang berasal dari, SDM, organisasi, sistem dan budaya. Kata Kunci : Strategi, BKKBN, Program Bangga Kencana, Unmet Need

Item Type: Thesis (Skripsi)
Contributors:
ContributionNameNIDN/NIDKEmail
Thesis advisorWENI PUJI HASTUTI, -2017088101weni.puji.hastuti@uin-suska.ac.id
Subjects: 000 Karya Umum
Divisions: Fakultas Ekonomi dan Ilmu Sosial > Administrasi Negara
Depositing User: fekon -
Date Deposited: 02 Jul 2024 03:51
Last Modified: 02 Jul 2024 03:51
URI: http://repository.uin-suska.ac.id/id/eprint/80359

Actions (login required)

View Item View Item