Search for collections on Universitas Islam Negeri Sultan Syarif Kasim Riau Repository

LABELISASI HALAL DALAM PRODUK MAKANAN DITINJAU DARI MAQASID HUKUM EKONOMI SYARIAH

DIAZ FAYAT HABIBULLAH, - (2024) LABELISASI HALAL DALAM PRODUK MAKANAN DITINJAU DARI MAQASID HUKUM EKONOMI SYARIAH. Skripsi thesis, UNIVERSITAS ISLAM NEGERI SULTAN SYARIF KASIM RIAU.

[img]
Preview
Text
SKRIPSI DIAZ FAYAT HABIBULLAH.pdf - Published Version

Download (3MB) | Preview
[img] Text (BAB IV)
BAB IV.pdf - Published Version
Restricted to Repository staff only

Download (969kB)

Abstract

ABSTRAK Diaz Fayat Habibullah (2024): Labelisasi Halal dalam Produk Makanan Ditinjau dari Maqashid Syariah Hukum Ekonomi Syariah Penulisan skripsi ini dilatarbelakangi dengan adanya pelabelisasian dalam produk-produk makanan, dimana pada saat ini masih banyak produk makanan yang belum berlabel halal atau bersertifikasi halal yang membuat masyarakat lebih berhati-hati dalam memilih produk makanan yang baik. Skripsi ini ditinjau dari perfektif maqashid syariah dalam hukum ekonomi syariah apakah sudah memenuhi prinsip-prinsip syariah yang berlaku. Rumusan masalah dalam penelitian ini adalah bagaimana labelisasi dalam produk makanan dan bagaimana labelisasi halal dalam produk makanan ditinjau dari maqashid syariah hukum ekonomi syariah. Penelitian ini merupakan jenis penelitian pustaka (library research) yang berlokasi di perpustakaan Universitas Islam Negeri Sultan Syarif Kasim Riau. Sumber data dari penelitian ini yaitu sumber data primer dan sekunder. Adapun metode analisa adalah deskriptif kualitatif. Berdasarkan hasil penelitian ini dapat disimpulkan bahwa Labelisasi dalam produk makanan adalah pencantuman tulisan pernyataan halal pada suatu produk yang menunjukkan bahwa produk tersebut halal untuk di gunakan bagi umat muslim. Pencantuman labelisasi memerlukan beberapa tahapan dalam pencantuman label. Sertifikasi halal dikeluarkan oleh Majelis Ulama Indonesia (MUI) dengan melalui beberbagai macam tahapan seleksi supaya produk makanan aman untuk di cantumkan label halal dan Labelisasi dalam produk makanan ditinjau dari maqashid syariah hukum ekonomi syariah merupakan suatu hasil pemikiran hukum islam yang dibangun untuk kemaslahatan manusia. Ada 3 bentuk kemaslahatan dalam konsep maqashid syariah: Al-Maslahah Ad- Daruriyyah, Al-Maslahah Al-Hajjiyah, Al-Maslahah Takhsiniyah. Kebutuhan produsen dan konsumen terhadap labelisasi produk halal dikategorikan sebagai maslahat dharuriyyah karena terkait dengan kemaslahatan yang keberadaanya sangat dibutuhkan oleh kehidupan manusia, sebagai pemenuhan kebutuhan hajat hidup orang banyak Kata kunci: Labelisasi Halal,Maqashid Syariah

Item Type: Thesis (Skripsi)
Contributors:
ContributionNameNIDN/NIDKEmail
Thesis advisorZULKIFLI, -2006107401zulkifli.marjuni@uin-suska.ac.id
Thesis advisorAMRUL MUZAN,, -2027027701muzan_1977@yahoo.com
Subjects: 200 Agama > 290 Agama Selain Kristen > 297 Islam > 297.2 Teologi Islam, Aqaid dan Ilmu Kalam > 297.273 Islam dan Ilmu Ekonomi
000 Karya Umum
Divisions: Fakultas Syariah dan Hukum > Hukum Ekonomi Syariah (Muamalah)
Depositing User: fasih -
Date Deposited: 01 Jul 2024 07:10
Last Modified: 01 Jul 2024 07:10
URI: http://repository.uin-suska.ac.id/id/eprint/80347

Actions (login required)

View Item View Item