Search for collections on Universitas Islam Negeri Sultan Syarif Kasim Riau Repository

EFEKTIFITAS PENGGUNAAN SOFTWARE ADOBE AFTER EFFECT DALAM PEMBUATAN IKLAN DI TVRI PEKANBARU

Darmawan Syafruddin (2012) EFEKTIFITAS PENGGUNAAN SOFTWARE ADOBE AFTER EFFECT DALAM PEMBUATAN IKLAN DI TVRI PEKANBARU. Skripsi thesis, Universitas Islam Negeri Sultan Syarif Kasim Riau.

[img]
Preview
Text
2012_201289KOM.pdf

Download (822kB) | Preview

Abstract

“Efektifitas Penggunaan Software Adobe After Effect Dalam Pembuatan Iklan Di TVRI Pekanbaru” tujuan judul ini untuk mengetahui apakah software after ini efektif untuk digunakan membuat iklan di TVRI Pekanbaru. Software after effect ini adalah merupakan softaware yang berbasis animasi, yang sesuai dengan pembuatan iklan yang lebih imajinatif, after effect ini memiliki banyak feature yang dapat memudahkan editor untuk membuat berbagai macam bentuk benda yang tampak seperti dengan aslinya, plug-in yang ada pada after effect ini pun mudah untuk dipahami oleh penggunanya Dalam penelitian ini menggunakan metode deskriptif kualitatif yang dimana pemulis menggambarkan hasil wawancara mendalam dengan pengguna software after effect ini yakni editor TVRI, serta observasi pembuatan iklan yang menggunakan after effect ini. Teori yang digunakan oleh penulis menggunakan teori uses and effect yang kaitan dengan judul yakni efektifitas penggunaan software after effect dalam pembuatan iklan di TVRI pekanbaru Dalam pembuatan suatu iklan animasi tidaklah semudah yang dibayangkan, ada tahapan proses pembuatan animasi dari pembuatan naskah, hingga pengeditannya, dan menggunakan software after effect ini membuat iklan ini menjadi lebih imajinatif, dengan membuat iklan menjadi sangat enak untuk dilihat.Menggunakan software after effect ini pekerjaan editor menjadi lebih mudah, sehingga pembuatan iklan animasi ini dapat ditekan seminim mungkin, sehingga editor dapat mengerjakan pekerjaan yang lainnya.Ternyata yang mempengaruhi dalam efektifitas software ini tampilan atau feature sangat mempengaruhi

Item Type: Thesis (Skripsi)
Subjects: 300 Ilmu Sosial > 302 Interaksi Sosial, Hubungan Antarpersonal > 302.2 Komunikasi
Divisions: Fakultas Dakwah dan Komunikasi > Ilmu Komunikasi
Depositing User: eva sartika
Date Deposited: 27 Sep 2016 20:32
Last Modified: 27 Sep 2016 20:32
URI: http://repository.uin-suska.ac.id/id/eprint/8029

Actions (login required)

View Item View Item