Search for collections on Universitas Islam Negeri Sultan Syarif Kasim Riau Repository

PENGARUH CONTENT MARKETING, INFLUENCER DAN LIVE STREAMING TERHADAP KEPUTUSAN PEMBELIAN DI TIKTOK SHOP (Studi Kasus Pengguna Apikasi Tiktok Mahasiswa Fakultas Ekonomi Dan Ilmu Sosial Universitas Islam Negeri Sultan Syarif Kasim Riau)

CALPIN KHALID, - (2024) PENGARUH CONTENT MARKETING, INFLUENCER DAN LIVE STREAMING TERHADAP KEPUTUSAN PEMBELIAN DI TIKTOK SHOP (Studi Kasus Pengguna Apikasi Tiktok Mahasiswa Fakultas Ekonomi Dan Ilmu Sosial Universitas Islam Negeri Sultan Syarif Kasim Riau). Skripsi thesis, Universitas Islam Negeri Sultan Syarif Kasim Riau.

[img]
Preview
Text
GABUNGAN SKRIPSI KECUALI BAB V.pdf

Download (2MB) | Preview
[img] Text (BAB V)
BAB V PEMBAHASAN.pdf - Published Version
Restricted to Repository staff only

Download (2MB)

Abstract

ABSTRAK PENGARUH CONTENT MARKETING, INFLUENCER DAN LIVE STREAMING TERHADAP KEPUTUSAN PEMBELIAN DI TIKTOK SHOP (Studi Kasus Pengguna Apikasi Tiktok Mahasiswa dan Mahasiswi Fakultas Ekonomi Dan Ilmu Sosial Universitas Islam Negeri Sultan Syarif Kasim Riau) Oleh: CALPIN KHALID NIM 12070110669 Tujuan penelitian ini adalah untuk mengetahui apakah pengaruh Content Marketing, Influencer dan Live Streaming terhadap Keputusan Pembelian Konsumen di TikTok Shop pada Mahasiswia dan Mahasiswi Fakultas Ekonomi dan Ilmu Sosial di Universitas Islam Negeri Sultan Syarif Kasim Riau. Teknik pengumpulan data menggunakan kuesioner. Populasi dalam penelitian ini Mahasiswa/Mahasiswi Fakultas Ekonomi dan Ilmu Sosial di Uin Suska Riau 2024. Dalam penelitian ini sampel berjumlah 96 orang responden dengan menggunakan Teknik purposive sampling. Analisis data yang digunakan dalam penelitian ini adalah kuantitatif dengan metode regresi linier berganda. Berdasarkan hasil uji secara simultan dapat diketahui bahwa variabel Content Marketing, Influencer dan Live Streaming secara bersama-sama berpengaruh terhadap Keputusan Pembelian Konsumen di TikTok Shop pada Mahasiswa/ Mahasiswi Fakultas Ekonomi Dan Ilmu Sosial di Uin Suska Riau. Kemudian uji secara parsial, dari pengujian ini dapat diketahui bahwa variabel Content Marketing berpengaruh secara signifikan terhadap Keputusan Pembelian dan variabel Influencer tidak berpengaruh secara signifikan terhadap Keputusan Pembelian dan Live Streaming berpengaruh secara signifikan terhadap Keputusan Pembelian. Diperoleh nilai R square sebesar 0,531 atau sama dengan 53,1% sedangkan 46,9% sisanya dipengaruhi oleh variabel lain yang tidak termasuk di dalam penelitian ini. Kata Kunci : Content Marketing, Influencer, Live Streaming , Keputusan Pembelian.

Item Type: Thesis (Skripsi)
Contributors:
ContributionNameNIDN/NIDKEmail
Thesis advisorFERIZAL RACHMAD, -2016027502ferizal@uin-suska.ac.id
Subjects: 000 Karya Umum
Divisions: Fakultas Ekonomi dan Ilmu Sosial > Manajemen
Depositing User: fekon -
Date Deposited: 21 Jun 2024 04:31
Last Modified: 21 Jun 2024 04:31
URI: http://repository.uin-suska.ac.id/id/eprint/79699

Actions (login required)

View Item View Item