PUTRI HASANAH, - (2024) PEMANFAATAN MEDIA SOSIAL INSTAGRAM SEBAGAI PERSONAL BRANDING INFLUENCER @INDRADWIPRASETYO. Skripsi thesis, Universitas Islam Negeri Sultan Syarif Kasim Riau.
|
Text
GABUNGAN KECUALI BAB V.pdf Download (5MB) | Preview |
|
Text (BAB V)
BAB V.pdf - Published Version Restricted to Repository staff only Download (5MB) |
Abstract
ABSTRAK Nama : Putri Hasanah Program Studi : Ilmu Komunikasi Judul : Pemanfaatan Media Sosial Instagram sebagai Personal Branding Influencer @indradwiprasetyo Personal Branding menyangkut tentang aktivitas mencerminkan kemampuan dan kelebihan yang dimiliki kepada orang lain sebelum mereka lebih mengenal. Saat ini Personal branding dianggap penting dan memiliki nilai jual bagi sebagian orang. Dengan kemajuan teknologi saat ini media sosial bisa dimanfaatkan sebagai wadah dalam membangun personal branding, salah satunya yaitu instagram. Tujuan dilakukannya penelitian ini adalah untuk mengetahui Pemanfaatan Media Sosial Instagram sebagai Personal Branding Influencer @indradwiprasetyo. Pada penelitian ini peneliti menggunakan metode penelitian kualitatif dengan pendekatan deskriptif. Teori yang digunakan pada penelitian ini adalah teori Authentic Personal Branding oleh Hubert K. Rampersad dengan 11 kriteria dalam membangun personal branding, yaitu: Keotentikan, Integritas, Konsistensi Spesialisasi, Wibawa, Keistimewaan, Relevan, Visibilitas, Kegigihan, Kebaikan, Kinerja. Berdasarkan data yang didapatkan dari hasil observasi, wawancara, serta dokumentasi ditemukan bahwa influencer @indradwiprasetyo memenuhi 6 kriteria yang mendominasi dari personal branding yang ia tampilkan di akun instagramnya, yaitu: keotentikan, integritas, konsistensi, spesialisasi, wibawa, dan kebaikan. Kata kunci: Personal Branding, Instagram, Influencer
Item Type: | Thesis (Skripsi) | ||||||||
---|---|---|---|---|---|---|---|---|---|
Contributors: |
|
||||||||
Subjects: | 300 Ilmu Sosial > 302 Interaksi Sosial, Hubungan Antarpersonal > 302.2 Komunikasi | ||||||||
Divisions: | Fakultas Dakwah dan Komunikasi > Ilmu Komunikasi | ||||||||
Depositing User: | fdk - | ||||||||
Date Deposited: | 03 Jun 2024 07:40 | ||||||||
Last Modified: | 03 Jun 2024 07:40 | ||||||||
URI: | http://repository.uin-suska.ac.id/id/eprint/79089 |
Actions (login required)
View Item |