AMIR AKRAM BIN BADERULIKSAN, - (2024) IMPLIKASI QIRA’AT DALAM PENAFSIRAN AYAT ALQUR’AN (Studi Analisis Terhadap Kitab Tafsir Nur Ihsan). Skripsi thesis, UNIVERSITAS ISLAM NEGERI SULTAN SYARIF KASIM RIAU.
Text (BAB IV)
BAB IV.pdf - Published Version Restricted to Repository staff only Download (1MB) |
||
|
Text
SKRIPSI AMIR AKRAM BIN BADERULIKSAN.pdf Download (3MB) | Preview |
Abstract
ABSTRAK Skripsi ini membahas “Implikasi Qira’at Dalam Penafsiran Ayat-Ayat Al-Quran (Studi Analisis Terhadap Kitab Tafsir Nur Ihsan). . Kajian ini dilakukan dengan metode analisis deskriptif terhadap beberapa ayat yang memiliki perbedaan qiraat, kemudian menganalisis tentang implikasi dari perbedaan tersebut. Dengan demikian studi pustaka menjadi pendekatan dalam penelitin ini. Muhammad Said bin Umar telah menjadikan Qira’at Tafsiriyyah sebagai salah satu metode penafsiran di dalam Tafsir Nurul Ihsan. Dari hasil penelitian ditemukan ayat berkaitan dengan peran perbedaan qiraat terhadap penafsiran. Kajian ini menggunakan metode analisis kandungan terhadap Tafsir Nurul Ihsan. Berdasarkan penelitian yang dibuat, setidaknya ada tujuh ayat al-Qur’an yang diimplikasikan Muhammad Said merujuk kepada Qira’at Mutawatirah dan Qira’at Mudrajah pada penafsirannya dalam Tafsir Nurul Ihsan. Ketujuh ayat itu secara umum menunjukkan adanya pengaruh positif dari perbedaan qira’at dalam penafsiran. Kata Kunci: Implikasi, Qira’at, , Tafsir Nur Ihsan
Item Type: | Thesis (Skripsi) |
---|---|
Subjects: | 000 Karya Umum |
Divisions: | Fakultas Ushuluddin > Ilmu Alqur'an dan Tafsir |
Depositing User: | fushu - |
Date Deposited: | 19 Jan 2024 04:30 |
Last Modified: | 19 Jan 2024 04:30 |
URI: | http://repository.uin-suska.ac.id/id/eprint/77358 |
Actions (login required)
View Item |