Search for collections on Universitas Islam Negeri Sultan Syarif Kasim Riau Repository

PENGARUH MODEL PEMBELAJARAN INKUIRI SOSIAL TERHADAP KEMAMPUAN BERPIKIR KREATIF SISWA DI SEKOLAH MENENGAH ATAS NEGERI 3 TAPUNG

PIPIT NUUR AINII, PIPIT (2023) PENGARUH MODEL PEMBELAJARAN INKUIRI SOSIAL TERHADAP KEMAMPUAN BERPIKIR KREATIF SISWA DI SEKOLAH MENENGAH ATAS NEGERI 3 TAPUNG. Skripsi thesis, Universitas Islam Negeri Sultan Syarif Kasim Riau.

[img]
Preview
Text (SKRIPSI GABUNGAN)
SKRIPSI GABUNGAN.pdf

Download (12MB) | Preview
[img] Text (BAB IV)
BAB IV.pdf - Published Version
Restricted to Repository staff only

Download (847kB)

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui perbedaan yang signifikan antara penggunaan model inkuiri sosial terhadap berpikir kreatif siswa pada mata pelajaran Ekonomi di Sekolah Menengah Atas Negeri 3 Tapung. Penelitian ini dilator belakangi rendahnya tingkat berpikir kreatif belajar siswa pada mata pelajaran Ekonomi. Jenis penelitian ini adalah Quasi Eksperimen dengan pendekatan kuantitafif. Subjek dalam penelitian ini adalah guru dan siswa dan objek penelitian ini adalah penggunaan model pembelajaran inkuiri sosial terhadap berpikir kreatif siswa. Populasi dalam penelitian ini berjumlah 88 orang siswa dan sampel penelitian ini berjumlah 58 orang siswa yang dijadikan sebagai kelas eksperimen dan kontrol. Teknik pengumpulan data dalam penelitian ini menggunakan observasi, angket dan dokumentasi. Teknik analisis data yang digunakan adalah uji tes T. Berdasarkan hasil analisis data tersebut, dapat disimpulkan bahwa ada perbedaan berpikir kreatif siswa yang belajar dengan penggunaan model pembelajaran inkuiri sosial dengan siswa yang belajar menggunakan model pembelajaran konvesional pada mata pelajaran Ekonomi. Hal ini terlihat dari uji tes-t yaitu thitung>ttabel pada taraf signifikan 5% dan 1% (1.673<2.497>2.397) yang berarti model pembelajaran inkuiri sosial berpengaruh terhadap berpikir kreatif siswa atau dengan kata lain berpikir kreatif siswa di kelas eksperimen berpengaruh signifikan dibandingkan dengan berpikir kreatif siswa pada kelas kontrol yang menggunakan pembelajaran konvesional.

Item Type: Thesis (Skripsi)
Uncontrolled Keywords: Berpikir Kreatif, Model Pembelajaran Inkuiri Sosial
Subjects: 000 Karya Umum
Divisions: Fakultas Tarbiyah dan Keguruan > Pendidikan Ekonomi
Depositing User: ftk -
Date Deposited: 12 Dec 2023 03:58
Last Modified: 12 Dec 2023 03:58
URI: http://repository.uin-suska.ac.id/id/eprint/76031

Actions (login required)

View Item View Item