Search for collections on Universitas Islam Negeri Sultan Syarif Kasim Riau Repository

“PENGARUH PERGANTIAN MANAJEMEN, UKURAN KAP, PROFITABILITAS, KONSENTRASI KEPEMILIKAN DAN AUDIT DELAY TERHADAP AUDITOR SWITCHING (Studi Empiris Pada Perusahaan BUMN yang Terdaftar di Bursa Efek Indonesia Tahun 2018-2022)”

TOBI SARDIANTO, - (2023) “PENGARUH PERGANTIAN MANAJEMEN, UKURAN KAP, PROFITABILITAS, KONSENTRASI KEPEMILIKAN DAN AUDIT DELAY TERHADAP AUDITOR SWITCHING (Studi Empiris Pada Perusahaan BUMN yang Terdaftar di Bursa Efek Indonesia Tahun 2018-2022)”. Skripsi thesis, Universitas Islam Negeri Sultan Syarif Kasim Riau.

[img]
Preview
Text
GABUNGAN KECUALI BAB IV.pdf

Download (2MB) | Preview
[img] Text (BAB IV)
BAB IV.pdf - Published Version
Restricted to Repository staff only

Download (2MB)

Abstract

ABSTRAK PENGARUH PERGANTIAN MANAJEMEN, UKURAN KAP, PROFITABILITAS, KONSENTRASI KEPEMILIKAN DAN AUDIT DELAY TERHADAP AUDITOR SWITCHING (Studi Empiris Pada Perusahaan BUMN yang Terdaftar di Bursa Efek Indonesia Tahun 2018-2022) OLEH: TOBI SARDIANTO 11970313103 Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui pengaruh pergantian manajemen, ukuran kap, profitabilitas, konsentrasi kepemilikan dan audit delay terhadap auditor Switching. Populasi penelitian ini adalah seluruh perusahaan BUMN yang terdaftar di Bursa Efek Indonesia pada tahun 2018-2022. Pemilihan sampel menggunakan metode purposive sampling. Sampel dalam penelitian ini adalah adalah perusahaan BUMN yang terdiri dari 12 perusahaan selama tahun 2018-2022 sehingga total ada 60 observasi. Metode analisis menggunakan metode analisis regresi data panel dengan bantuan EVIEWS 12. Hasil pengujian parsial menunjukkan bahwa pengaruh ukuran kap, profitabilitas, konsentrasi kepemilikan dan audit delay tidak berpengaruh. Sedangkan pergantian manajemen berpengaruh terhadap auditor switching. Hasil pengujian secara simultan menunjukkan bahwa pergantian manajemen, ukuran kap, profitabilitas, konsentrasi kepemilikan, audit delay tidak memiliki pengaruh yang signifikan terhadap auditor Switching . Variabel independen dapat menjelaskan faktor-faktor yang mempengaruhi auditor Switching sebesar 48%, sedangkan 58% dipengaruhi oleh faktor lain yang tidak dimasukkan dalam model regresi ini. Kata Kunci : pergantian manajemen, ukuran kap, profitabilitas, konsentrasi kepemilikan, audit delay

Item Type: Thesis (Skripsi)
Subjects: 600 Teknologi dan Ilmu-ilmu Terapan > 650 Bisnis > 657 Akuntansi
Divisions: Fakultas Ekonomi dan Ilmu Sosial > Akuntansi
Depositing User: fekon -
Date Deposited: 15 Nov 2023 08:52
Last Modified: 15 Nov 2023 08:52
URI: http://repository.uin-suska.ac.id/id/eprint/75742

Actions (login required)

View Item View Item