Search for collections on Universitas Islam Negeri Sultan Syarif Kasim Riau Repository

PENERAPAN MODEL VECTOR AUTOREGRESSIVE (VAR) UNTUK PERAMALAN CURAH HUJAN KOTA PEKANBARU

Ratnawati (2012) PENERAPAN MODEL VECTOR AUTOREGRESSIVE (VAR) UNTUK PERAMALAN CURAH HUJAN KOTA PEKANBARU. Skripsi thesis, Universitas Islam Negeri Sultan Syarif Kasim Riau.

[img]
Preview
Text
2012_201289MT.pdf

Download (4MB) | Preview

Abstract

Penulisan skripsi ini menjelaskan tentang peramalan curah hujan di kota Pekanbaru. Tujuan penulisan ini yaitu untuk menentukan peramalan curah hujan di kota Pekanbaru menggunakan model Vector Autoregressive (VAR). Penggunaan data untuk memperoleh model peramalan curah hujan digunakan data bulan Oktober 2011 sampai Desember 2011. Hasil yang diperoleh menunjukkan bahwa model VAR(2) adalah model yang sesuai untuk peramalan curah hujan kota Pekanbaru. Hasil peramalan diperoleh bahwa curah hujan mengalami kenaikan dan penurunan yang tidak signifikan dari hari ke hari. Katakunci: Curah Hujan, model VAR, model VAR(2)

Item Type: Thesis (Skripsi)
Subjects: 500 Ilmu-ilmu Alam dan Matematika > 510 Matematika > 519 Matematika Terapan
Divisions: Fakultas Sains dan Teknologi > Matematika
Depositing User: Mutiara Jannati
Date Deposited: 19 Sep 2016 04:43
Last Modified: 19 Sep 2016 04:43
URI: http://repository.uin-suska.ac.id/id/eprint/7560

Actions (login required)

View Item View Item