Search for collections on Universitas Islam Negeri Sultan Syarif Kasim Riau Repository

ANALISIS SENTIMEN ULASAN APLIKASI WETV UNTUK PENINGKATAN LAYANAN MENGGUNAKAN METODE SUPPORT VECTOR MACHINE

REZKY ABDILLAH, - (2023) ANALISIS SENTIMEN ULASAN APLIKASI WETV UNTUK PENINGKATAN LAYANAN MENGGUNAKAN METODE SUPPORT VECTOR MACHINE. Journal of Information System Research (JOSH), 4 (3). pp. 865-873. ISSN 2686-228X

[img]
Preview
Text
REZKI JURNAL REPOSITORY UIN SUSKA RIAU.pdf

Download (1MB) | Preview

Abstract

Wetv ialah sebuah media streaming online yang berjalan sejak 2019. Wetv memiliki banyak review pengguna dari berbagai aplikasi. Peringkat terdiri dari positif, netral dan negatif. Respon tersebut digunakan untuk mengetahui sentimen dengan menggunakan metode klasifikasi support vector machine. Studi ini mengambil 12.000 komentar dari Google Play Store, penelitian ini menggunakan preprocessing yaitu, cleaning, case folding, tokenizing, normalisasi, stopword removal, dan steaming, selanjutnya ke tahap TF-IDF dan hasil akhir dilakukan pengujian dengan confusion matrix dengan program phyton, hasil akurasi tertinggi dari proses pengujian memperoleh dengan accuracy 0,76%, precission 0,77%, recall 0,79%, dan f1-score 0,78, pada dataset 90% data latih dan 10% data uji. Berdasarkan hasil penelitian diketahui metode Support Vector Machine baik dalam proses identifikasi tanggapan negatif pada WeTV.

Item Type: Article
Subjects: 000 Karya Umum > 004 Pemrosesan Data, Ilmu Komputer, Teknik Informatika
Divisions: Fakultas Sains dan Teknologi > Teknik Informatika
Depositing User: fsains -
Date Deposited: 21 Jul 2023 23:13
Last Modified: 21 Jul 2023 23:13
URI: http://repository.uin-suska.ac.id/id/eprint/74046

Actions (login required)

View Item View Item