Search for collections on Universitas Islam Negeri Sultan Syarif Kasim Riau Repository

PENGARUH KESELAMATAN DAN KESEHATAN KERJA (K3) SERTA LINGKUNGAN KERJA TERHADAP PRODUKTIVITAS KARYAWAN PT. BANGUN TANERA RIAU DESA PANTAI RAJA KECAMATAN PERHENTIAN RAJA

ALFAJRI, - (2023) PENGARUH KESELAMATAN DAN KESEHATAN KERJA (K3) SERTA LINGKUNGAN KERJA TERHADAP PRODUKTIVITAS KARYAWAN PT. BANGUN TANERA RIAU DESA PANTAI RAJA KECAMATAN PERHENTIAN RAJA. Skripsi thesis, UIN SUSKA RIAU.

[img] Text (BAB V HASIL PENELITIAN)
BAB V HASIL PENELITIAN.pdf - Published Version
Restricted to Repository staff only

Download (567kB)
[img]
Preview
Text
SKRIPSI LENGKAP KECUALI BAB V.pdf

Download (4MB) | Preview

Abstract

PENGARUH KESELAMATAN DAN KESEHATAN KERJA (K3) SERTA LINGKUNGAN KERJA TERHADAP PRODUKTIVITAS KERJA PT. BANGUN TENERA RIAU DESA PANTAI RAJA KECAMATAN PERHENTIAN RAJA ALFAJRI NIM : 11970113591 ABSTRAK Penelitian ini diselenggarakan pada PT. Bangun Tenera Riau Kecamatan Perhentian Raja yang aktif bergerak dibidang pengolahan minyak kelapa sawit. Ada pun tujuan dilakukannya penelitian ini untuk menganalisa Pengaruh Keselamatan dan Kesehatan Kerja (K3), Lingkungan Kerja Terhadap Produktivitas Karyawan PT. Bangun Tenera Riau Desa Pantai Raja Kecamatan Perhentian Raja. Sampel dalam penelitian ini berjumlah 100 orang dengan menggunakan metode random sampling. Berdasarkan hasil peneltian ini menunjukkan bahwa Keselamatan dan kesehatan Kerja (K3), Lingkungan Kerja berpengaruh terhadap Produktivitas Karyawan baik secara parsial maupun simultan. Hasil Koefisien Determinasi (R2) menunjukkan bahwa besarnya pengaruh dari kedua variabel bebas secara bersama-sama terhadap variabel terikatnya sebesar 0,529 atau 52,9% dan sisanya sebesar 47,1% merupakan variabel lain yang tidak diteliti kedalam penelitian ini. Kata Kunci : Keselamatan dan Kesehatan Kerja (K3), Lingkungan Kerja Produktivitas Kerja

Item Type: Thesis (Skripsi)
Subjects: 600 Teknologi dan Ilmu-ilmu Terapan > 650 Bisnis > 658 Manajemen Umum > 658.02 Manajemen Perusahaan
Divisions: Fakultas Ekonomi dan Ilmu Sosial > Manajemen
Depositing User: fekon -
Date Deposited: 12 Jul 2023 03:50
Last Modified: 12 Jul 2023 03:50
URI: http://repository.uin-suska.ac.id/id/eprint/72880

Actions (login required)

View Item View Item