Search for collections on Universitas Islam Negeri Sultan Syarif Kasim Riau Repository

EFEKTIFITAS METODE LANGSUNG DENGAN MENGGUNAKAN PANTOMIM UNTUK MENINGKATKAN KETERAMPILAN BERBICARA KELAS VIII SMPIT AL ANDALUS PEKANBARU.

AHMAD DIMSAH NASUTION, - (2023) EFEKTIFITAS METODE LANGSUNG DENGAN MENGGUNAKAN PANTOMIM UNTUK MENINGKATKAN KETERAMPILAN BERBICARA KELAS VIII SMPIT AL ANDALUS PEKANBARU. Thesis thesis, UNIVERSITAS ISLAM NEGERI SULTAN SYARIF KASIM RIAU.

[img] Text (BAB IV)
BAB IV.pdf - Published Version
Restricted to Repository staff only

Download (1MB)
[img]
Preview
Text
TESIS AHMAD DIMSAH NASUTION.pdf

Download (10MB) | Preview

Abstract

ABSTRAK Ahmad Dimsah Nasution: 2023 Efektifitas Metode Langsung Dengan Menggunakan Pantomim untuk Meningkatkan Keterampilan Berbicara Kelas VIII SMPIT Al Andalus Pekanbaru. Kegiatan penelitian adalah penelitian kuantitatif eksperimen yang dilakukan dilakukan pada siswa kelas VIII SMPIT Al-Andalus Pekanbaru ini menunjukkan bahwa interaksi pembelajaran dalam kelas hanya bersifat monoton. Siswa kurang aktif , pembelajaran masih berpusat pada guru. Respon siswa terhadap pembelajaran cendrung rendah, selama proses pembelajaran berlangsung siswa lebih banyak diam . tujuan dari penelitian ini adalah untuk meningkatan keterampilan berbicara dengan menggunakan pantomim. Jenis penelitian ini adalah penelitian kuantitatif. Subjek penelitian ini adalah guru dan siswa kelas VIII SMPIT Al-Andalus Pekanbaru yang berjumlah 26 orang. Penelitian ini terdiri dari 1 kali preetest dan 5 kali postest dengan menggunakan pantomim. Teknik pengumpulan data yang dilakukan adalah Observasi dan tes dan Teknik analisis data Tes T Adapun hasil penelitian ini adalah nilai rata-rata kelas eksperimen adalah 81,54 dan nilai kelas kontrol adalah 55,00. Maka nilai t hitung adalah 7,217 dengan signifikansi 0,000. Nilai t tabel dengan df = 50 pada alpha 5% adalah 2,009 dan alpha 1% adalah 2,678. Dengan demikian diketahui bahwa t hitung (7,217) > 5% t tabel (2,009) dan t 1% tabel (2,678) atau signifikansi (0,000) < 0,05 dan 0,01 yang berarti ada perbedaan yang signifikan pada keterampilan berbicara siswa kelasVIII Sekolah Islam Terpadu Al-Andalus Pekanbaru antara kelas eksperimen dan kelas kontrol. Dan di tabel observasi, dia mendapat skor 94%, artinya “sangat baik” karena berada di kisaran 81%-100%. Jadi, metode langsung dengan menggunakan Pantomim efektif dalam meningkatkan keterampilan berbicara siswa kelas VIII di MTs Al-Andalus Pekanbaru. Kata Kunci: Kemahiran berbicara dengan menggunakan pantomim.

Item Type: Thesis (Thesis)
Subjects: 000 Karya Umum
Divisions: Program Pascasarjana > S2 > Pendidikan Bahasa Arab
Depositing User: pps -
Date Deposited: 07 Jul 2023 04:20
Last Modified: 07 Jul 2023 04:20
URI: http://repository.uin-suska.ac.id/id/eprint/72551

Actions (login required)

View Item View Item