Search for collections on Universitas Islam Negeri Sultan Syarif Kasim Riau Repository

MODEL GAME PENGENALAN BUDAYA RIAU BERBASIS ANDROID SEBAGAI MEDIA PEMBELAJARAN BAGI ANAK USIA DINI

Deny Dewana Hastanto, - (2022) MODEL GAME PENGENALAN BUDAYA RIAU BERBASIS ANDROID SEBAGAI MEDIA PEMBELAJARAN BAGI ANAK USIA DINI. Jutisi: Jurnal Ilmiah Teknik Informatika dan Sistem Informasi, 11 (3). pp. 795-806. ISSN 2685-0893

[img]
Preview
Text
REPO DNY.pdf

Download (1MB) | Preview

Abstract

Pengenalan budaya Riau untuk usia dini masih berupa visualisasi dalam bentuk buku dan cerita, dikarenakan budaya Riau banyak memiliki adat-istiadat yang bisa diperkenalkan, sangat di sayangkan jika itu tidak diperkenalkan kepada anak usia dini, oleh karena itu di harapkan kepada pihak terkait bekerja sama dalam merumuskan strategi supaya budaya Riau dapat diperkenalkan kepada anak usia dini. Hal itu penting dilakukan karena anak harus dibina untuk mencintai dan mengetahui budaya lokalnya sejak dini. Budaya Riau yang dimaksud dalam game ini antara lain, Rumah Salaso Jatuh Kembar, Pakaian Cekak musang, Pedang Jenawi, Tari Zapin, Alat Musik Gambus dan Gulai Ikan Patin materi tersebut berasal dari buku Selayang Pandang Riau ciptaan Giyarto. Game ini dibangun dengan metode Multimedia Development Life Cycle (MDLC) dan menggunakan software unity yang nantinya dapat di jalankan di smartphone android, pengujian menggunakan Blackbox dan User Acceptance Testing (UAT) untuk menguji ke efektifan game tersebut. Dari hasil pengujian UAT didapatkan nilai 94% menyatakan bahwa Game Pengenalan Budaya Riau Sebagai Media Pembelajaran Berbasis Android dapat dijadikan motode pembelajaran yang baru dan meningkatkan minat untuk mempelajari budaya Riau

Item Type: Article
Subjects: 000 Karya Umum > 004 Pemrosesan Data, Ilmu Komputer, Teknik Informatika
Divisions: Fakultas Sains dan Teknologi > Teknik Informatika
Depositing User: fsains -
Date Deposited: 05 Jul 2023 08:48
Last Modified: 05 Jul 2023 08:48
URI: http://repository.uin-suska.ac.id/id/eprint/72421

Actions (login required)

View Item View Item