Search for collections on Universitas Islam Negeri Sultan Syarif Kasim Riau Repository

STRATEGI PROMOSI PUBLIC RELATIONS DALAM MEMBENTUK MINAT PELANGGAN PT. ROTI BOBO KOTA PEKANBARU KECAMATAN SENAPELAN

Muhammad Reza, Reza (2023) STRATEGI PROMOSI PUBLIC RELATIONS DALAM MEMBENTUK MINAT PELANGGAN PT. ROTI BOBO KOTA PEKANBARU KECAMATAN SENAPELAN. Skripsi thesis, Universitas Islam Negeri Sultan Syarif Kasim Riau.

[img]
Preview
Text (SKRIPSI GABUNGAN)
SKRIPSI GABUNGAN.pdf

Download (2MB) | Preview
[img] Text (BAB V)
BAB V.pdf - Published Version
Restricted to Repository staff only

Download (357kB)

Abstract

Penelitian ini dilatarbelakangi dengan adanya dengan adanya strategi promosi yang dilakukan oleh perusahaan PT. Roti Bobo Kota Pekanbaru Kecamatan Senapelan dimana PT. Roti bobo juga melakukan strategi promosi melalu media sosial untuk mengembangkan bisnisya agar lebih dikenal masyarakat. kegiatan promosi dalam pembentukan citra yang positif dalam memasarkan produk, menjalin komunikasi yang baik agar mampu menciptakan opini publik sehingga dapat menarik minat konsumen untuk menjadi pelanggan, untuk memperoleh suatu hasil yang optimal. dari fenomena yang terjadi penulis ingin meneliti dengan permasalah yaitu bagaimana Strategi promosi Publick Relation dalam Membentuk Minat Pelanggan PT. Roti Bobo Kota Pekanbaru Kecamatan Senapelan. Tujuan dari penelitian ini adalah untuk mengetahui apakah Strategi promosi Public Relations dalam Membentuk Minat Pelanggan PT. Roti Bobo Kota Pekanbaru Kecamatan Senapelan. Metode penelitian yang digunakan adalah deskriktif kualitatif, dengan jumlah informan penelitian sebanyak 8 orang yang terdiri dari 2 orang pekerja roti bobo dan 6 orang teknik pengumpulan data dalam penelitian ini menggunakan teknik observasi, wawancara dan dokumentas hasil penelitian ini menujukkan bahwa Strategi Promosi Public Relations dalam Membentuk Minat Pelanggan PT. Roti Bobo Kota Pekanbaru Kecamatan Senapelan Attention (Perhatian) menerapkan langkah-langkah memberikan perhatian kepada konsumen, menciPTakan ketertarikan konsumen, membuat konsumen memiliki keinginan dan memberikan tindakan kepada konsumen. Kemudian dinas ketenagakerjaan juga menjelaskan bagaimana mencitpakan ketertarikan konsumen terhadap produk yang ditawarkan. Kemduain dalam pelaksanaanya dilapangan banyak konsumen yang tertarin ingin melakukan penjualan roti bobo. Interest (Ketertarikan) memberikan pengaruh terhadap ketertarikan konsumen dan menjelaskan tentang jenis-jenis produk dari roti. Desire (Keinginan) merupakan konsumen mempunyai keinginan untuk mendapatkan produk selain mendapatkan harga murah juga memberikan manfaat keuntungan kepada konsumen. Action (Tindakan) merupakan tndakan yang bernilah psitif dan tidak merugikan pihak konsumen dimana didalam tindakan tersbeut sama-sama memberikan keuntungan baik perusahaan ataupun penjaualn roti. Penjualan produk roti bobo ini merupakan hal yang dinginkan oleh perusahaan karena perusahaan sudah menetapkan harga yang sama disetiap gerai penitipan roti bobo.

Item Type: Thesis (Skripsi)
Uncontrolled Keywords: Strategi, Promosi, Public Relations, Membentuk Minat Pelanggan.
Subjects: 000 Karya Umum
Divisions: Fakultas Dakwah dan Komunikasi > Ilmu Komunikasi
Depositing User: fdk -
Date Deposited: 27 Jun 2023 05:45
Last Modified: 27 Jun 2023 05:45
URI: http://repository.uin-suska.ac.id/id/eprint/72174

Actions (login required)

View Item View Item