Search for collections on Universitas Islam Negeri Sultan Syarif Kasim Riau Repository

HUBUNGAN PEMBERIAN ASI EKSLUSIF TERHADAP STATUS GIZI BAYI DI DESA TANJUNG MULYA MUKOMUKO

ROSITA KURNIA WAHYUNI, - (2023) HUBUNGAN PEMBERIAN ASI EKSLUSIF TERHADAP STATUS GIZI BAYI DI DESA TANJUNG MULYA MUKOMUKO. Skripsi thesis, UIN SUSKA RIAU.

[img] Text (BAB IV HASIL DAN PEMBAHASAN)
BAB IV HASIL DAN PEMBAHASAN.pdf - Published Version
Restricted to Repository staff only

Download (574kB)
[img]
Preview
Text
SKRIPSI LENGKAP KECUALI BAB IV.pdf

Download (4MB) | Preview

Abstract

HUBUNGAN PEMBERIAN ASI EKSLUSIF TERHADAP STATUS GIZI BAYI DI DESA TANJUNG MULYA MUKOMUKO Rosita Kurnia Wahyuni (11980324493) Di bawah Bimbingan Yanti Ernalia dan Novfitri Syuryadi INTISARI Terdapat banyak faktor yang dapat mempengaruhi status gizi bayi, diantaranya yaitu pemberian ASI ekslusif. Tujuan dari penelitian ini adalah untuk mengetahui hubungan antara pemberian ASI ekslusif terhadap status gizi bayi di desa Tanjung Mulya Mukomuko. Penelitian ini menggunakan metode deskriptif analitik dengan desain cross sectional. Sampel dalam penelitian ini sebanyak 36 responden. Data yang dikumpulkan adalah riwayat pemberian ASI ekslusif dan pengukuran langsung berat badan dan tinggi badan bayi. Berdasarkan hasil penelitian bahwa responden yang tidak diberikan ASI ekslusif sebanyak 41,7%, dan 19,4% mengalami status gizi kurang (wasting). Hasil uji chi-square menunjukkan bahwa tidak terdapat hubungan yang signifikan antara pemberian ASI ekslusif terhadap status gizi bayi di desa Tanjung Mulya Mukomuko dengan p-value 0,943. Tidak terdapat hubungan antara pemberian ASI ekslusif terhadap status gizi bayi di desa Tanjung Mulya Mukomuko. Kata kunci: ASI Ekslusif, bayi, status gizi

Item Type: Thesis (Skripsi)
Subjects: 000 Karya Umum
Divisions: Fakultas Pertanian dan Peternakan > Gizi
Depositing User: fapertapet -
Date Deposited: 21 Jun 2023 07:41
Last Modified: 21 Jun 2023 07:41
URI: http://repository.uin-suska.ac.id/id/eprint/71786

Actions (login required)

View Item View Item