Search for collections on Universitas Islam Negeri Sultan Syarif Kasim Riau Repository

METODE SUPPORT VECTOR MACHINE DAN NAÏVE BAYES DALAM MENDIAGNOSA PENYAKIT SKIZOFRENIA

MUTIA RAHMATUL PUTRI, - (2023) METODE SUPPORT VECTOR MACHINE DAN NAÏVE BAYES DALAM MENDIAGNOSA PENYAKIT SKIZOFRENIA. Skripsi thesis, Universitas Islam Negeri Sultan Syarif Kasim Riau.

[img]
Preview
Text
GABUNGAN TA KECUALI BAB IV.pdf

Download (3MB) | Preview
[img] Text (BAB IV)
BAB IV PEMBAHASAN.pdf - Published Version
Restricted to Repository staff only

Download (3MB)

Abstract

METODE SUPPORT VECTOR MACHINE DAN NAÏVE BAYES DALAM MENDIAGNOSA PENYAKIT SKIZOFRENIA MUTIA RAHMATUL PUTRI 11950421509 Tanggal Sidang : 09 Mei 2023 Wisuda : Program Studi Matematika Fakultas Sains dan Teknologi Universitas Islam Negeri Sultan Syarif Kasim Riau Jl. HR. Soebrantas No. 155 Pekanbaru ABSTRAK Skizofrenia merupakan suatu penyakit kejiwaan yang disebabkan oleh terjadinya keretakan pada pola pikir sehingga membuat perubahan kepribadian serta emosi seorang penderita. Skizofrenia terbilang penyakit kejiwaan yang kronis, sehingga memerlukan penanganan yang teliti pada pasien. Skizofrenia bisa terjadi akibat faktor genetik, biologis, serta status sosial seseorang. Pada penelitian ini dilakukan klasifikasi penyakit skizofrenia menggunakan metode support vector machine dan metode naive bayes. Klasifikasi yang dilakukan berdasarkan jenis gejala psikotik dengan target klasifikasi jenis skizofrenia paranoid dan skizofrenia undifferentiated. Pada metode support vector machine menggunakan polynomial degree 2, akurasi terbaik diperoleh pada parameter lambda (λ)= 0,5, gamma (

Item Type: Thesis (Skripsi)
Subjects: 000 Karya Umum
Divisions: Fakultas Sains dan Teknologi > Matematika
Depositing User: fsains -
Date Deposited: 12 Jun 2023 05:12
Last Modified: 12 Jun 2023 05:12
URI: http://repository.uin-suska.ac.id/id/eprint/71535

Actions (login required)

View Item View Item