LAILY RESKI AMELIA NASUTION, - (2023) USULAN PERANCANGAN STRATEGI PERAWATAN KOMPONEN HEAVY EQUIPMENT TRUCK EXCAVATOR MENGGUNAKAN METODE RELIABILITY CENTERED MAINTENANCE (RCM) DI PT. SUMI GITA JAYA. Skripsi thesis, Universitas Islam Negeri Sultan Syarif Kasim Riau.
|
Text
LAPORAN LENGKAP KECUALI BAB IV DAN V.pdf Download (6MB) | Preview |
|
Text (BAB IV DAN V)
LAPORAN BAB IV DAN V.pdf - Published Version Restricted to Repository staff only Download (660kB) |
Abstract
Pada zaman globalisasi ini penggunaan teknologi sudah sangat umum di masa sekarang. Didalam sebuah perusahaan kontruksi alat berat seperti track excavator, wheel loader, bulldozer, dan truck crane sudah sangat biasa digunakan. PT. Sumi Gita Jaya merupakan perusahaan kontraktor yang mengerjakan beberapa proyek nasional dengan menggunakan beberapa macam alat berat seperti truck crane, bulldozer, excavator, grader, dan wheel loader. Agar truck excavator pada PT. Sumi Gita Jaya tetap bekerja dengan baik dan lancar maka perlu dilakukannya perawatan (maintenance) yang signifikan. RCM (Reliability Centered Maintenance) adalah salah satu metode perawatan yang didalamnya terdapat langkah-langkah yang menjamin peralatan atau komponen dalam berfungsi sesuai kerjanya masing-masing. Berdasarkan hasil pengolahan data terdapat tiga komponen yang mengalami kegagalan fungsi yang serius diantaranya komponen undercarriage, boom, dan hydraulic system. Pada komponen undercarriage jenis kegagalan final drive, seal group, dan bearing mengalami aus nilai RPN 234,67 didapatkan usulan pemilihan tindakan berupa time directed, pada komponen boom jenis kegagalan hydraulic mengalami bocor nilai RPN 215,33 didapakan usulan pemilihan tindakan berupa condition directed, dan pada komponen hydraulic system jenis kegagalan seal pompa dan seal hose hydraulic mengalami kebocoran nilai RPN 205,33 didapatkan usulan pemilihan tindakan perawatan berupa finding failure.
Item Type: | Thesis (Skripsi) |
---|---|
Subjects: | 000 Karya Umum |
Divisions: | Fakultas Sains dan Teknologi > Teknik Industri |
Depositing User: | fsains - |
Date Deposited: | 26 Jan 2023 13:19 |
Last Modified: | 26 Jan 2023 13:19 |
URI: | http://repository.uin-suska.ac.id/id/eprint/65638 |
Actions (login required)
View Item |