Search for collections on Universitas Islam Negeri Sultan Syarif Kasim Riau Repository

PERAN BURUNG DALAM AL-QUR’AN DAN RELEVANSINNYA DENGAN KEHIDUPAN MANUSIA

FITRIA RAMAYANTI, - (2022) PERAN BURUNG DALAM AL-QUR’AN DAN RELEVANSINNYA DENGAN KEHIDUPAN MANUSIA. Skripsi thesis, Universitas Islam Negeri Sultan Syarif Kasim Riau.

[img]
Preview
Text
GABUNGAN KECUALI BAB IV.pdf

Download (4MB) | Preview
[img] Text (BAB IV)
BAB IV.pdf - Published Version
Restricted to Repository staff only

Download (4MB)

Abstract

ABSTRAK Skripsi ini berjudul “PERAN BURUNG DALAM AL-QUR’AN DAN RELEVANSINYA DENGAN KEHIDUPAN MANUSIA” Manusia hidup dalam satu tatanan yang baik, dapat hidup berdampingan dan saling membantu satu sama lain, bagitu pula burung, burung hidup dalam satu kelompok besar yang saling membantu satu sama lain, tidak membedakan warna bulu satu dan lain nya, mereka akan terus berekosistem yang baik. Bukan menjadi hal yang mustahil manusia dapat belajar dari burung, ada banyak aspek yang dapat diambilkan pelajaran dari burung dalam kehidupan bermasyarakat, seperti saat awal belum di tetapkannya bagaimana menguburkan orang mati, dalam kisah Qabil dan Habil, Habil mengambil hikmah dari seekor burung yang di beri tugas oleh Allah untuk mencontohkan tata cara menguburkan orang mati. Begitu juga dengan banyak hal yang terjadi di dunia ini. Maka dalam penelitian kali ini, peneliti akan menjabarkan peranan burung dalam aspek kekehidupan bermasyarakat, karna tidak dapat di pungkiri apa-apa yang terjadi di dunia ini atas izin dan sudah menjadi ketetapan Allah, kembali kebagaimana manusia memetik hikmah dari apa yang terjadi. Bukan menjadi hal yang mustahil manusia dapat belajar dari burung, ada banyak aspek yang dapat diambilkan pelajaran dari burung dalam kehidupan bermasyarakat, seperti saat awal belum di tetapkannya bagaimana menguburkan orang mati, dalam kisah Qabil dan Habil, Habil mengambil hikmah dari seekor burung yang di beri tugas oleh Allah untuk mencontohkan tata cara menguburkan orang mati. Begitu juga dengan banyak hal yang terjadi di dunia ini. Kata Kunci : al-Quran, Burung, Hikmah, Pelajaran

Item Type: Thesis (Skripsi)
Subjects: 000 Karya Umum
Divisions: Fakultas Ushuluddin > Ilmu Alqur'an dan Tafsir
Depositing User: fushu -
Date Deposited: 05 Jan 2023 01:03
Last Modified: 05 Jan 2023 01:03
URI: http://repository.uin-suska.ac.id/id/eprint/64766

Actions (login required)

View Item View Item