Search for collections on Universitas Islam Negeri Sultan Syarif Kasim Riau Repository

ANALISIS PENERAPAN METODE ACTIVITY BASED COSTING SISTEM DALAM MENENTUKAN TARIF JASA RAWAT INAP (STUDI KASUS PADA RUMAH SAKIT ERIA PEKANBARU)

SAIDATUL FAUZIAH, - (2022) ANALISIS PENERAPAN METODE ACTIVITY BASED COSTING SISTEM DALAM MENENTUKAN TARIF JASA RAWAT INAP (STUDI KASUS PADA RUMAH SAKIT ERIA PEKANBARU). Skripsi thesis, UNIVERSITAS ISLAM NEGERI SULTAN SYARIF KASIM RIAU.

[img] Text (BAB IV)
BAB IV.pdf - Published Version
Restricted to Repository staff only

Download (704kB)
[img]
Preview
Text
SKRIPSI SAIDATUL FAUZIAH.pdf

Download (4MB) | Preview

Abstract

ANALISIS PENERAPAN METODE ACTIVITY BASED COSTING SISTEM DALAM MENENTUKAN TARIF JASA RAWAT INAP (STUDI KASUS PADA RUMAH SAKIT ERIA PEKANBARU) SKRIPSI DISUSUN OLEH: SAIDATUL FAUZIAH 11870320226 PRODI AKUNTANSI S1 FAKULTAS EKONOMI DAN ILMU SOSIAL UNIVERSITAS ISLAM NEGERI SULTAN SYARIF KASIM RIAU PEKANBARU 2022 ANALISIS PENERAPAN METODE ACTIVITY BASED COSTING SISTEM DALAM MENENTUKAN TARIF JASA RAWAT INAP (STUDI KASUS PADA RUMAH SAKIT ERIA PEKANBARU) SKRIPSI Diajukan Sebagai Salah Satu Syarat Untuk Memperleh Gelar Sarjana Strata I Program Studi Akuntansi Pada Fakultas Ekonomi Dan Ilmu Sosial Universitas Islam Negri Sultan Syarif Kasim Riau DISUSUN OLEH: SAIDATUL FAUZIAH 11870320226 PRODI AKUNTANSI S1 FAKULTAS EKONOMI DAN ILMU SOSIAL UNIVERSITAS ISLAM NEGERI SULTAN SYARIF KASIM RIAU PEKANBARU 2022 i ANALISIS PENERAPAN METODE ACTIVITY BASED COSTING SISTEM DALAM MENENTUKAN TARIF JASA RAWAT INAP (STUDI KASUS PADA RUMAH SAKIT ERIA PEKANBARU) OLEH: SAIDATUL FAUZIAH 11870320226 ABSTRAK Perhitungan harga pokok produksi suatu produk atau jasa sangat penting dilakukan dalam rangka menentukan harga jual, jika cara menghitung harga pokok barang atau jasa yang digunakan tidak sesuai untuk diterapkan di zaman modern ini,maka akan terjadi distorsi biaya. Distorsi terjadi dari ketidaktepatan dalam alokasi biaya, sehingga dapat menyebabkan kesalahan dalam penetapan biaya, pengambilan keputusan, perencanaan dan pengendalian. Tujuan dari penelitian ini adalah untuk mengetahui bagaimana penentuan tarif pelayanan rawat inap Rumah Sakit menggunakan Activity Based Costing dan perbandingan tarif pelayanan rumah sakit dengan sistem tradisional dan Activity Based Costing yang dapat dijadikan acuan dalam aplikasi biaya pelayanan rawat inap di Rumah Sakit Eria Pekanbaru. Metode analisis yang digunakan adalah metode deskriptif kualitatif, dan metode pengumpulan data dalam penelitian ini adalah studi pustaka, wawancara, dan dokumentasi. Hasil penelitian menunjukkan bahwa Activity Based Costing memberikan hasil yang berbeda. Perbedaan antara sistem tradisional dan sistem biaya aktivitas disebabkan oleh biaya overhead yang dikenakan pada masing-masing produk ini. Kata kunci : Activity Based Costing, Harga Pokok Jasa Rawat Inap Pasien, dan Cost Driver

Item Type: Thesis (Skripsi)
Subjects: 000 Karya Umum
Divisions: Fakultas Ekonomi dan Ilmu Sosial > Akuntansi
Depositing User: fekon -
Date Deposited: 22 Nov 2022 05:03
Last Modified: 22 Nov 2022 05:03
URI: http://repository.uin-suska.ac.id/id/eprint/64300

Actions (login required)

View Item View Item