Search for collections on Universitas Islam Negeri Sultan Syarif Kasim Riau Repository

KEUTAMAAN SEDEKAH PERSPEKTIF HADIS NABI DALAM KITAB SHAHIH BUKHARI

Gusniwati (2015) KEUTAMAAN SEDEKAH PERSPEKTIF HADIS NABI DALAM KITAB SHAHIH BUKHARI. Skripsi thesis, Universitas Islam Negeri Sultan Syarif Kasim Riau.

[img]
Preview
Text
FM.pdf

Download (256kB) | Preview
[img]
Preview
Text
BAB 1.pdf

Download (172kB) | Preview
[img]
Preview
Text
BAB 11.pdf

Download (54kB) | Preview
[img]
Preview
Text
BAB III.pdf

Download (257kB) | Preview
[img] Text
BAB IV.pdf
Restricted to Registered users only

Download (226kB)
[img]
Preview
Text
BAB V.pdf

Download (21kB) | Preview
[img]
Preview
Text
EM.pdf

Download (34kB) | Preview

Abstract

Skripsi ini berjudul: “KEUTAMAAN SEDEKAH PERSPEKTIF HADIS NABI DALAM KITAB SHAHIH AL-BUKHARI”.Adapun yang melatar belakangi penelitian ini adalahbahwa menganalisasedekah dapat memadamkan amarah dan mencegah mati buruk tanpa terlebih dahulu sebenarnya bagaimana cara melakukan sedekah itu bisa memadamkan amarah dan mencegah mati buruk yang terdapat dalam kajian kitab shahih al-Bukhari.Kemudian menyikapi bagaimana cara melakukan atau mengamalkan sedekah tersebut supaya dapat memadamkan amarah dan mencegah mati buruk. Di samping itu, banyak juga sedekah sebagai penolak siksa dan dapat memadamkan kesalahan artinya menghapus dosa-dosa jika termasuk dosa kecil yang berkaitan dengan hak Allah SWT.Apabila sedekah memadamkan amarah Allah dan mencegah mati buruk, maka itu merupakan keistimewaan yang diberikan Allah SWT.kepada manusia itu sendiri. Berdasarkan hal tersebut, maka penelitian ini ingin menjawab bagaimana makna keutamaaan sedekah perspektif dalam kitab shahih al-Bukhari.Ada dua pokokyang dibahas dalam tulisan ini. Pertama bagaimana makna hadis keutamaan sedekah perspektif hadis nabi dalam kitab shahih al-Bukhari? Kedua, hadis-hadis apa saja yang terdapat tentang keutamaan sedekah? Metode yang digunakan dalam penelitian ini adalah penelitian terhadap perpustakaan bersifat kualitatif. Hasil penelitian menunjukkan bahwa manusia adalah makhluk yang senantiasa bersosialisasi dengan makhluk yang lainnya terutama dikalangan masyarakat, tentu sedikit banyaknya tidak lepas dari berbagai kesalahan dan dosa yang dibuat oleh manusia tersebutdan akan mendatangkan amarah Allah SWT. Sedekah dapat memadamkan amarah tersebut maka amarah Allah terletak kepada amarah manusia. Sebab, dengan bersedekah dapat menjalin kasih sayang sesama begitu juga sebaliknya, ketika mereka marah kepada orang yang tidak mau bersedekah maka Allahpun murka kepada orang-orang tersebut, seperti orang miskin melihat orang kaya hidup bermewah-mewahan sehingga muncul kemarahan di hatiorang miskin tersebut.

Item Type: Thesis (Skripsi)
Subjects: 200 Agama > 290 Agama Selain Kristen > 297 Islam > 297.1 Sumber-sumber Agama Islam, Kitab Suci Agama Islam > 297.125 Hadits
Divisions: Fakultas Ushuluddin > Ilmu Alqur'an dan Tafsir
Depositing User: eva sartika
Date Deposited: 18 Aug 2016 10:24
Last Modified: 18 Aug 2016 10:24
URI: http://repository.uin-suska.ac.id/id/eprint/6316

Actions (login required)

View Item View Item