Search for collections on Universitas Islam Negeri Sultan Syarif Kasim Riau Repository

NILAI-NILAI QANA’AH DAN TAWAKAL MENURUT PERSPEKTIF BUYA HAMKA DALAM BUKU TASAWUF MODERN

Girista Ali, - (2022) NILAI-NILAI QANA’AH DAN TAWAKAL MENURUT PERSPEKTIF BUYA HAMKA DALAM BUKU TASAWUF MODERN. Skripsi thesis, UNIVERSITAS ISLAM NEGERI SULTAN SYARIF KASIM.

[img] Text (BAB IV)
PEMBAHASAN BAB IV.pdf - Published Version
Restricted to Repository staff only

Download (428kB)
[img]
Preview
Text
SKRIPSI GERY TANPA BAB IV.pdf

Download (2MB) | Preview

Abstract

ABSTRAK Girista Ali, (2022) : Nilai-nilai Qana’ah dan Tawakal menurut Perspektif Buya Hamka dalam Buku Tasawuf Modern Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui konsep tasawuf, konsep qana‟ah, dan konsep tawakal menurut pemikiran Buya Hamka dalam Buku Tasawuf Modern. Penelitian ini dilatar belakangi dengan buku tasawuf modern memaparkan secara singkat tentang tasawuf, dan secara beruntun menjelaskan tentang makna kebahagiaan disertai pendapat para ilmuwan bahagia dan agama bahagia dan utama kesejahteraan jiwa, sifat Qana‟ah, sifat tawakal. Buku buya Hamka ini memaparkan pendapatnya tentang Qana‟ah dan Tawakal serta nilai-nilai yang terkandung di dalamnya. Jenis penelitian ini adalah penelitian kepustakaan dengan konsep deskriptif kualitatif. Sumber data primer penilitian ini adalah buku karangan Buya Hamka yang berjudul Tasawuf Modern. Teknik pengumpulan data menggunakan Studi Dokumentasi. Teknik analisis data menggunakan Teknik Analisis isi (Content Analysis). Hasil penelitian diperoleh Buya Hamka telah menjelaskan ilmu Tasawuf merupakan memperbaiki diri dan membersihkan batin. Pendapat Buya Hamka mengenai qanaah ialah suatu sikap untuk menerima pemberian Allah swt, tidak juga menuntut sesuatu yang belum bisa dicapai (menggerutu), selalu berikhtiar dalam segala urusan yang diinginkan. Tawakal adalah pasrah diri terhadap kehendak Allah SWT atas apa yang telah dilakukan dengan usaha manusiawi terlebih dahulu. Kemudian menyerahkan segala urusan kepada Allah SWT dengan melengkapi syarat-syaratnya. Pendapat Hamka dan ulama lainnya memiliki kesamaan dan hubungan yang erat. Kata Kunci: Tasawuf Modern, Qana’ah, Tawakal, Buya Hamka

Item Type: Thesis (Skripsi)
Subjects: 000 Karya Umum
Divisions: Fakultas Tarbiyah dan Keguruan > Pendidikan Agama Islam
Depositing User: ftk -
Date Deposited: 25 Feb 2022 08:07
Last Modified: 25 Feb 2022 08:07
URI: http://repository.uin-suska.ac.id/id/eprint/59390

Actions (login required)

View Item View Item