Search for collections on Universitas Islam Negeri Sultan Syarif Kasim Riau Repository

ANALISIS STATUS SOSIAL EKONOMI ORANG TUA DAN MINAT BERWIRAUSAHA SISWA DI SEKOLAH MENENGAH KEJURUAN KANSAI PEKANBARU

MEILITA, - (2022) ANALISIS STATUS SOSIAL EKONOMI ORANG TUA DAN MINAT BERWIRAUSAHA SISWA DI SEKOLAH MENENGAH KEJURUAN KANSAI PEKANBARU. Skripsi thesis, Universitas Islam Negeri Sultan Syarif Kasim Riau.

[img]
Preview
Text
GABUNGAN KECUALI BAB IV.pdf

Download (6MB) | Preview
[img] Text (BAB IV)
BAB IV.pdf - Published Version
Restricted to Repository staff only

Download (6MB)

Abstract

ABSTRAK Meilita, (2022): Analisis Status Sosial Ekonomi Orang Tua dan Minat Berwirausaha Siswa di Sekolah Menengah Kejuruan Kansai Pekanbaru. Penelitian ini dilaksakan di Sekolah Menengah Kejuruan Kansai Pekanbaru bertujuan untuk mengetahui Analisis Status Sosial Ekonomi Orang Tua dan Minat Berwirausaha Siswa di Sekolah Menengah Kejuruan Kansai Pekanbaru.Penelitian ini dilakukan pada bulan Oktober 2021, metode penelitian ini menggunakan metode deskriptif kualitatif. Populasi penelitian adalah seluruh siswa Sekolah Menengah Kejuruan Kansai Pekanbaru sebanyak 397 siswa dengan sampel sebanyak 79 siswa jurusan akuntansi, menggunakan teknik reduksi data dan teknik pengumpulan data yang digunakan berupa angket serta dokumentasi.Dari hasil penelitian diatas status ekonomi orang tua di sekolah menengah kejuruan kansai Pekanbaru menunjukkan bahwa status sosial ekonomi orang tua siswa dapat dikatakan cukup baik karena berada dikalangan menengah. Dan minat berwirausaha siwa juga cukup baik namun mereka masih memilih bekerja sebagai pegawai setelah lulus sekolah karena penghasilan lebih terjamin tanpa resiko yang tinggi. Kata kunci: Status sosial ekonomi, Minat BerwiraUsaha

Item Type: Thesis (Skripsi)
Subjects: 000 Karya Umum
Divisions: Fakultas Tarbiyah dan Keguruan > Pendidikan Ekonomi
Depositing User: ftk -
Date Deposited: 23 Feb 2022 02:35
Last Modified: 23 Feb 2022 02:35
URI: http://repository.uin-suska.ac.id/id/eprint/59318

Actions (login required)

View Item View Item