WAGIANTI, - (2022) SISTEM PAKAR IDENTIFIKASI PENYAKIT MELALUI TELAPAK TANGAN MENGGUNAKAN METODE DEMPSTER SHAFER. Skripsi thesis, Universitas Islam Negeri Sultan Syarif Kasim Riau.
|
Text (laporan kecuali bab IV)
LAPORAN KECUALI BAB IV WAWA.pdf Download (2MB) | Preview |
|
Text (BAB IV)
BAB IV WAWA.pdf - Published Version Restricted to Repository staff only Download (1MB) |
Abstract
Bekam merupakan salah satu metode pengobatan dalam ilmu Kesehatan Islam. Melalui teknik bekam, dapat dilakukan diagnosa penyakit berdasarkan ciri telpak tangan. Saat ini banyak pasien yang memilih untuk melakukan pengobatan menggunakan metode bekam sehingga pakar bekam membutuhkan waktu lebih untuk mendiagnosa penyakit dan menentukan titik bekam yang tepat, oleh karena itu, untuk mengatasi permasalahan ini dapat dibangun sistem pakar yang dapat melakukan diagosa penyakit dengan teknik bekam berdasarkan ciri telapak tangan. Penelitian ini menggunakan metode Dempster Shafer sebagai mesin inferensi untuk menentukan hasil identifikasi penyakit berdasarkan ciri telapak tangan yang dipilih. Apapun parameter yang digunakan pada penelitian ini adalah 13 jenis penyakit serta 36 gejala berupa ciri telapak tangan. Hasil penelitian ini adalah sebuah sistem pakar yang dapat mendiagnosa penyakit dengan teknik bekam berdasarkan ciri telapak tangan. Sistem yang dibangun juga dapat melakukan pengelolaan data gejala, penyakit, serta basis pengetahuan. Berdasarkan pengujian Black Box sistem ini berhasil berjalan sesuai dengan sesuai dengan yang diharapkan dan semua fungsi berjalan dengan baik. Berdasarkan pengujian UAT didapat hasil persentasi 80,5% yang menandakan bahwa user sangat setuju dengan sistem yang telah dibangun.
Item Type: | Thesis (Skripsi) |
---|---|
Subjects: | 000 Karya Umum |
Divisions: | Fakultas Sains dan Teknologi > Teknik Informatika |
Depositing User: | fsains - |
Date Deposited: | 23 Feb 2022 01:10 |
Last Modified: | 23 Feb 2022 01:10 |
URI: | http://repository.uin-suska.ac.id/id/eprint/59306 |
Actions (login required)
View Item |