Dahri Indra Putra (2014) PENGARUH PEMAHAMAN MATERI SHALAT FARDHU TERHADAP KEMAMPUAN MELAKSANAKAN SHALAT FARDHU OLEH SISWA SMP MUHAMMADIYAH 2 SIMPANG TIGA PEKANBARU. Skripsi thesis, Universitas Islam Negeri Sultan Syarif Kasim Riau.
|
Text
FM.pdf Download (168kB) | Preview |
|
|
Text
BAB I.pdf Download (49kB) | Preview |
|
|
Text
BAB II.pdf Download (133kB) | Preview |
|
|
Text
BAB III.pdf Download (48kB) | Preview |
|
Text
BAB IV.pdf Restricted to Registered users only Download (416kB) |
||
|
Text
BAB V.pdf Download (19kB) | Preview |
|
|
Text
EM.pdf Download (11kB) | Preview |
Abstract
Penelian ini bertujuan untuk mengetahui secara signifikasi antara Pengaruh Pemahaman Materi Shalat Fardhu terhadap kemampuan melaksanakan shalat fardhu. Yang mengindikasikan bahwa masih ada sisiwa yang belum bisa mempraktekkan syarat dan rukunnya dalam ibadah shalat dengan baik dan benar dan masih ada nilai psikomotoor siswa yang belum mencapai kreteria minimal. Penelitian ini adalah penelitian bersifat korelatif. Didalam menganalisis suatu tindakan yang signifikan dalam analisis statistic, maka data yang digunakan adalah data interval. Sampel penelitian ini adalah siswa-siswi SMP Muahammadiyah 2 simpang tiga Pekanbaru sebagai subyek Sedangkan yang menjadi objeknya adalah Pengaruh Pemahaman Materi Shalat Fardhu Terhadap Kemampuan Melaksanakan shalat Fardhu oleh Siswa SMP Muhammadiyah 2 simpang tiga Pekanbaru. Berdasarkan hasil analisis penelitian menunjukkan bahwa pengaruh pemahaman materi shalat fardhu memberikan kontribusi yang signifikan. Terdapat nilai koefesien korelasi sebesar =0.859 berdasarkan hal tersebut maka dapat diinterprestasikan dengan “r” tabel yaitu taraf signifikan 5%=0.297< 0.859> dari taraf signifikasi 1%=0.384 juga dapat diinterprestasi dengan koefesien korelasi product momen nilai =0.859 terdapat antara 0.700-0.900, artinya terdapat korelasinya kuat atau tinggi. dengan demikian maka Ha diterima dan Ho ditolak. Kesimpulan dari penelitian ini adalah ada pengaruh positif antara pemahaman materi ibadah shalat fardhu terhadap pelaksanaan shalat di SMP Muhammadiyah 2 Pekanbaru. Dengan demikian semakin baik pemahaman materi shalat fardhunya maka akan semakin baik pula pelaksanaan ibadah shalat fardhunya.
Item Type: | Thesis (Skripsi) |
---|---|
Subjects: | 300 Ilmu Sosial > 370 Pendidikan > 373 Pendidikan Tingkat Sekolah Lanjutan > 373.236 Sekolah Menengah Pertama, SMP |
Divisions: | Fakultas Tarbiyah dan Keguruan > Pendidikan Agama Islam |
Depositing User: | Mutiara Jannati |
Date Deposited: | 30 Jul 2016 13:22 |
Last Modified: | 30 Jul 2016 13:22 |
URI: | http://repository.uin-suska.ac.id/id/eprint/5929 |
Actions (login required)
View Item |