Search for collections on Universitas Islam Negeri Sultan Syarif Kasim Riau Repository

STRATEGI KOMUNIKASI BNN KOTA PAYAKUMBUH DALAM PROGRAM REMAJA TEMAN SEBAYA ANTI NARKOBA UNTUK MENINGKATKAN KESADARAN REMAJA TENTANG NARKOBA

Kurnia Sandi, Sandi (2022) STRATEGI KOMUNIKASI BNN KOTA PAYAKUMBUH DALAM PROGRAM REMAJA TEMAN SEBAYA ANTI NARKOBA UNTUK MENINGKATKAN KESADARAN REMAJA TENTANG NARKOBA. Skripsi thesis, Universitas Islam Negeri Sultan Syarif Kasim Riau.

[img]
Preview
Text (SKRIPSI GABUNGAN)
SKRIPSI GABUNGAN.pdf

Download (1MB) | Preview
[img] Text (BAB V)
BAB V.pdf - Published Version
Restricted to Repository staff only

Download (602kB)

Abstract

Jumlah penguna narkotika setiap hari semakin meningkat, salah satu kota yang mengalami peningkatan kasus narkoba adalah Payakumbuh, Sumatera Barat. Ini dapat dibuktikan dengan adanya data yang menyatakan bahwa Payakumbuh menduduki peringkat tiga tertinggi di Sumatera Barat dan selalu mengalami peningkatan pada tiap tahunnya. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui bagaimana strategi komunikasi BNN Kota Payakumbuh dalam program teman sebaya anti narkoba untuk meningkatkan kesadaran remaja tentang narkoba. Teori yang digunakan adalah teori interaksi simbolik dan perencanaan komunikasi. Pendekatan penelitian adalah deskriptif kualitatif dengan mengunakan metode studi kasus. Hasil dari penelitian ditemukan bahwa strategi komunikasi BNN Kota Payakumbuh dalam program teman sebaya anti narkoba adalah BNN membentuk duta sinar untuk menyampaikan pesan mereka kepada masyarakat luas kususnya dikalangan remaja. berikut prose pembentukan teman sebaya nati narkoba yaitu tahapan pertaman adalah mengidentifikasi masalah, BNN mendapatkan masalah tersebut dari pemerintah. Proses analisis BNN menyadari bahwa pesan yang simpaikan oleh orang yang tidak memiliki kesamaan pesan tersebut sulit untuk diterima, tetapi pesan yang sampaikan oleh orang yang memiliki kesamaan akan mudah diterima. Tahapan perencanaan dan pengrograman, pesan yang disampaikan bersifat informasi, edukasi dan persuasif, target adalah remaja SMA sederajat karena usia ini yang rentan terkena masalah, media yang digunakan tatap muka, media sosial MLM. Tahapan pelaksanaan, BNN melibatkan wakil kesiswaan dalam proses seleksi karena mereka mengenali sifat dari remaja tersebut. pembekalan dilakukan selama sepuluh kali pertemuan dan dilapanagan mereka didampingi oleh pembina, mentor dan psikolg. Tahapan evaluasi, tahapan ini dilakukan dengan menggunakan aplikasi Dektari Aja, dengan sistem kuisioner dan dipatkan nilai pengetahuan duta sinar 51,55 dan evaluasi penyebaran pesan kepada remaja pada umumnya pengunaaan media sosila belum berjalan dengan baik sedangan untuk sistem MLM sudah berjalan dengan baik.

Item Type: Thesis (Skripsi)
Uncontrolled Keywords: Teori Interaksi Simbolik, Strategi Komunikasi, Narkoba, teman sebaya anti narkoba
Subjects: 300 Ilmu Sosial > 302 Interaksi Sosial, Hubungan Antarpersonal > 302.2 Komunikasi
Divisions: Fakultas Dakwah dan Komunikasi > Ilmu Komunikasi
Depositing User: fdk -
Date Deposited: 30 Jan 2022 14:13
Last Modified: 30 Jan 2022 14:13
URI: http://repository.uin-suska.ac.id/id/eprint/58875

Actions (login required)

View Item View Item