Search for collections on Universitas Islam Negeri Sultan Syarif Kasim Riau Repository

PENGARUH GAYA HIDUP TERHADAP PERILAKU KONSUMTIF MAHASISWA PROGRAM STUDI PENDIDIKAN EKONOMI FAKULTAS TARBIYAH DAN KEGURUAN DI UNIVERSITAS ISLAM NEGERI SULTAN SYARIF KASIM RIAU

SHINTYA NOVITA SARI, - (2022) PENGARUH GAYA HIDUP TERHADAP PERILAKU KONSUMTIF MAHASISWA PROGRAM STUDI PENDIDIKAN EKONOMI FAKULTAS TARBIYAH DAN KEGURUAN DI UNIVERSITAS ISLAM NEGERI SULTAN SYARIF KASIM RIAU. Skripsi thesis, UNIVERSITAS ISLAM NEGERI SULTAN SYARIF KASIM RIAU.

[img] Text
HASIL DAN PEMBAHASAN.pdf - Published Version
Restricted to Repository staff only

Download (796kB)
[img]
Preview
Text
SKRIPSI GABUNG.pdf

Download (5MB) | Preview

Abstract

ABSTRAK Shintya Novita Sari (2021) : Pengaruh Gaya Hidup Terhadap Perilaku Konsumtif Mahasiswa Program Studi Pendidikan Ekonomi Fakultas Tarbiyah dan Keguruan di Universitas Islam Negeri Sultan Syarif Kasim Riau Penelitian Ini bertujuan untuk mengetahui bagaimana pengaruh gaya hidup terhadap perilaku konsumtif mahasiswa Pendidikan ekonomi fakultas tarbiyah dan keguruan di universitas islam negeri sultan syarif kasim riau, pendekan yang digunakan dalam penelitian ini menggunakan pendekatan kuantitatif. Populasi dalam penelitian ini berjumlah 115 mahasiswa, Sample yang di ambil menggunakan Random Sampling. Teknik pengumpulan ata dalam penelitian ini menggunakan Angket dan Dokumentasi. Teknik analisis data deskriptif kuantitatif dengan menggunakan uji korelasi. Berdasarkan hasil penelitian dan analisis data yang dilakukan dengan hasil akhir menunjukkan (0,1832 < 0.356 > 0.2393) maka terdapat pengaruh yang signifikan antara gaya hidup terhadap perilaku konsumtif mahasiswa di fakultas tarbiyah prodi pendidikan ekonomi di UIN SUSKA RIAU, hal ini dikarenakan rhitung (0,356) lebih besar daripada rtabel pada taraf signifikan 5% maupun 1%dengan demikian Ha diterima dan Ho ditolak, yang berarti gaya hidup berpengaruh signifikan terhadap perilaku konsumtif mahasiswa di fakultas tarbiyah prodi pendidikan ekonomi di UIN SUSKA RIAU. Besarnya pengaruh perilaku konsumtif mahasiswa di fakultas tarbiyah prodi pendidikan ekonomi di UIN SUSKA RIAU adalah sebesar 12,7 %, sedangkan sisanya sebesar 87,3% dipengaruhi oleh variabel lain yang tidak dimasukkan dalam penelitian ini. Kata Kunci : Pengaruh, Gaya Hidup, Perilaku Konsumtif Mahasiswa

Item Type: Thesis (Skripsi)
Subjects: 000 Karya Umum
300 Ilmu Sosial > 370 Pendidikan
Divisions: Fakultas Tarbiyah dan Keguruan > Pendidikan Ekonomi
Depositing User: ftk -
Date Deposited: 24 Jan 2022 04:39
Last Modified: 24 Jan 2022 04:39
URI: http://repository.uin-suska.ac.id/id/eprint/58204

Actions (login required)

View Item View Item