Search for collections on Universitas Islam Negeri Sultan Syarif Kasim Riau Repository

KLASIFIKASI SENTIMEN MASYARAKAT TERHADAP VAKSIN COVID-19 BERDASARKAN KOMENTAR DI INSTAGRAM MENGGUNAKAN METODE NAÏVE BAYES CLASSIFIER

NESTIA ILMI, - (2022) KLASIFIKASI SENTIMEN MASYARAKAT TERHADAP VAKSIN COVID-19 BERDASARKAN KOMENTAR DI INSTAGRAM MENGGUNAKAN METODE NAÏVE BAYES CLASSIFIER. Skripsi thesis, UNIVERSITAS ISLAM NEGERI SULTAN SYARIF KASIM RIAU.

[img]
Preview
Text
SKRIPSI LENGKAP KECUALI BAB IV.pdf

Download (3MB) | Preview
[img] Text (BAB IV)
BAB IV.pdf - Published Version
Restricted to Repository staff only

Download (2MB)

Abstract

ABSTRAK Instagram merupakan media sosial yang menjadi salah satu sumber paling umum untuk berkomunikasi. Instagram menawarkan kemampuannya dimana pengguna dapat berinteraksi saling memberikan komentar. Banyaknya komentar pada instagram dalam hal ini komentar tentang adanya vaksin COVID-19. COVID-19 menyebar dengan cepat di Indonesia, sehingga vaksin yang ciptakan diharapkan dapat diproduksi dalam waktu singkat. Hal ini memicu komentar yang dapat dikumpulkan menjadi sumber data dalam penelitian text mining dan diolah menjadi informasi. Dalam penelitian ini, penerapan teknik text mining yang digunakan untuk klasifikasi teks komentar yaitu metode machine learning dengan algoritma Naïve Bayes Classifier. Penelitian ini menggunakan teknik scraping untuk mengumpulkan dataset yang berjumlah 2000 komentar yang dibagi masingmasing 1000 data untuk tiap kelas sentimen yaitu positif dan negatif. Berdasarkan hasil pengujian yang telah dilakukan, akurasi tertinggi didapat pada rasio pengujian 90%:10% dengan nilai akurasi cukup baik yaitu 80,5%, nilai precision 77% dan nilai recall 82,79%. Dapat disimpulkan bahwa Naive Bayes Classifier berhasil mengklasifikasikan sentimen tentang vaksin COVID-19. Kata Kunci: Vaksin, Klasifkasi, Naïve Bayes Classifier, Text Mining,

Item Type: Thesis (Skripsi)
Subjects: 000 Karya Umum
Divisions: Fakultas Sains dan Teknologi > Teknik Informatika
Depositing User: fsains -
Date Deposited: 24 Jan 2022 04:28
Last Modified: 24 Jan 2022 04:28
URI: http://repository.uin-suska.ac.id/id/eprint/58056

Actions (login required)

View Item View Item