Search for collections on Universitas Islam Negeri Sultan Syarif Kasim Riau Repository

TEACHERS’ STRATEGIES IN DEVELOPING THE STUDENTS’ READING INTEREST DURING PANDEMY AT SMAN 1 PANGKALAN KERINCI

NUR HAYUNI, - (2021) TEACHERS’ STRATEGIES IN DEVELOPING THE STUDENTS’ READING INTEREST DURING PANDEMY AT SMAN 1 PANGKALAN KERINCI. Skripsi thesis, UNIVERSITAS ISLAM NEGERI SULTAN SYARIF KASIM RIAU.

[img] Text (BAB IV)
BAB IV.pdf - Published Version
Restricted to Repository staff only

Download (699kB)
[img]
Preview
Text
SKRIPSI NUR HAYUNI.pdf

Download (4MB) | Preview

Abstract

ABSTRACT Nurhayuni, (2021): Strategi Guru Dalam Mengembangkan Minat Baca Siswa Selama Masa Pandemi Di SMAN 1 Pangkalan Kerinci. Membaca adalah salah satu bagian terpenting dari keberadaannya. Banyak manfaat yang kita bisa dapatkan dari membaca. Dan membaca adalah salah satu keterampilan penting dalam Bahasa Inggris dan memberikan banyak manfaat bagi kita. Penelitian ini dilakukan berdasarkan situasi pandemi Covid-19 saat ini. Tujuan dari penelitian ini adalah untuk mengetahui strategi guru dalam mengembangkan minat baca siswa pada masa pandemi di SMAN 1 Pangkalan Kerinci. Penelitian ini menggunakan desain penelitian deskriptif kualitatif. Penelitian ini dilaksanakan pada Juni 2021 sampai selesai di SMAN 1 Pangkalan Kerinci. Populasi dalam penelitian ini adalah semua guru Bahasa Inggris yang mengajar di SMAN 1 Pangkalan Kerinci dengan jumlah tiga orang guru dan sampelnya juga terdiri dari tiga orang guru mata pelajaran Bahasa Inggris yang diambil secara simple Totally sampling. Peneliti menggunakan metode wawancara yang terstruktur. Hanya ada empat pertanyaan dalam wawancara. Hasilnya menunjukkan bahwa guru di SMAN 1 Pangkalan Kerinci menggunakan strategi dalam mengajar, dengan berbagai macam strategi yang mana dikhususkan untuk meningkatkan minat membaca siswa. Selain itu, ada beberapa pertimbangan oleh guru yang menggunakan strategi dalam proses mengajar, diantaranya supaya memudahkan guru dalam mencapai tujuan dari pembelajaran, kemudian supaya siswa Indonesia khususnya, lebih rajin dan termotivasi agar lebih giat untuk membaca tanpa adanya instruksi terlebih dahulu dari guru, serta menyadari pentingnya membaca itu sendiri.

Item Type: Thesis (Skripsi)
Subjects: 000 Karya Umum
300 Ilmu Sosial > 370 Pendidikan
Divisions: Fakultas Tarbiyah dan Keguruan > Pendidikan Bahasa Inggris
Depositing User: ftk -
Date Deposited: 19 Jan 2022 06:32
Last Modified: 19 Jan 2022 06:32
URI: http://repository.uin-suska.ac.id/id/eprint/57874

Actions (login required)

View Item View Item