Search for collections on Universitas Islam Negeri Sultan Syarif Kasim Riau Repository

PENGARUH SIKAP, MOTIVASI DAN GAYA HIDUP TERHADAP KEPUTUSAN PEMBELIAN TUPPARWARE PADA MASYARAKAT KELURAHAN DURI TIMUR KECAMATAN MANDAU KABUPATEN BENGKALIS PROVINSI RIAU

NAWELA RAWITA, - (2021) PENGARUH SIKAP, MOTIVASI DAN GAYA HIDUP TERHADAP KEPUTUSAN PEMBELIAN TUPPARWARE PADA MASYARAKAT KELURAHAN DURI TIMUR KECAMATAN MANDAU KABUPATEN BENGKALIS PROVINSI RIAU. Skripsi thesis, UNIVERSITAS ISLAM NEGERI SULTAN SYARIF KASIM RIAU.

[img] Text (BAB V)
PEMBAHASAN.pdf - Published Version
Restricted to Repository staff only

Download (1MB)
[img]
Preview
Text
GABUNGAN TANPA BAB V.pdf

Download (3MB) | Preview

Abstract

ABSTRAK PENGARUH SIKAP, MOTIVASI DAN GAYA HIDUP TERHADAP KEPUTUSAN PEMBELIAN TUPPARWARE PADA MASYARAKAT KELURAHAN DURI TIMUR KECAMATAN MANDAU KABUPATEN BENGKALIS PROVINSI RIAU Oleh: NAWELA RAWITA 11571200894 Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui Pengaruh Sikap, Motivasi Dan Gaya Hidup Terhadap Keputusan Pembelian Tupparware Pada Masyarakat Kelurahan Duri Timur Kecamatan Mandau Kabupaten Bengkalis Provinsi Riau. Jenis penelitian yang digunakan adalah kuantitatif. Populasi yang digunakan dalam penelitian ini adalah Warga Kelurahan Duri timur yang pernah membeli yang memiliki produk tupperware dengan teknik pengambilan sampel menggunakan metode purposive sampling yang berjumlah 96 responden. Teknik analisis data yang digunakan dalam penelitian ini adalah analisis regresi linear berganda. Hasil penelitian ini menunjukkan bahwa variabel Sikap (X1), Motivasi (X2) Dan Gaya Hidup (X3) berpengaruh Terhadap Keputusan Pembelian Tupparware di kelurahan Duri Timur. Faktor yang paling dominan berpengaruh terhadap keputusan pembelian adalah Gaya Hidup (X3 ) lalu diikuti motivasi (X2 ). Hal ini dapat dibuktikan dengan melihat Uji F secara simultan menunjukkan F hitung F hitung sebesar 65,577 > (2,704) dan dengan signifikansi 0,05 (5%) didapat F tabel = 2,704. Hasil uji t secara parsial variabel t hitung untuk variabel X1 sebesar 1,146 dimana nilai ini lebih kecil dari t tabel (1,146 < 1,986). (Y). nilai t hitung untuk variabel X2 sebesar 0,202 (nilai t hitung negative) dimana nilai ini lebih kecil dari t tabel (0,202 < 1,986. Uji t untuk melihat pengaruh gaya hidup (X3) terhadap keputusan pembelian (Y) nilai t hitung untuk variabel X3 sebesar 5,256 dimana nilai ini lebih besar dari t tabel (5,256 > 1,986). Hasil koefisien Determinasi (R2 ) menunjukkan bahwa besarnya pengaruh dari ketiga variabel bebas secara bersama-sama terhadap variabel terikatnya sebesar 68,1% dan sisanya 31,9% merupakan variabel lain yang tidak diteliti kedalam penelitian Kata kunci: Sikap, Motivasi Dan Gaya Hidup Terhadap Keputusan Pembelian

Item Type: Thesis (Skripsi)
Subjects: 000 Karya Umum
Divisions: Fakultas Ekonomi dan Ilmu Sosial > Manajemen
Depositing User: fekon -
Date Deposited: 10 Jan 2022 01:30
Last Modified: 10 Jan 2022 01:30
URI: http://repository.uin-suska.ac.id/id/eprint/57373

Actions (login required)

View Item View Item